Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sifat energi alternatif adalah….

Sifat energi alternatif adalah….

  1. Melimpah dan terbarukan

  2. Cepat habis bila dipakai

  3. Membahayakan manusia

  4. Tersedia dalam jumlah yang terbatas

  5. Sulit penggunaannya

Iklan

D. Junior

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.

Iklan

Pembahasan

Energi alternatif adalah energi yang digunakan dengan bertujuan untuk menggantikan bahan bakar yang ada saat ini tanpa akibat yang tidak diharapkan dari hal tersebut. Minyak bumi dan batu bara sering disebut sebagaibahan bakar fosil. Bahan bakar fosil ini terbentuk dari hewan dan tumbuhan yang mati ratusan juta tahun lalu. Pembentukan bahan bakar ini membutuhkan waktu sangat lama. Apabilakita tidak berhemat, bahan bakar tersebut akan habis. Penggunaan energi alternatif merupakan salah satu cara menghemat persediaan bahan bakar fosil. Sifat energi alternatif adalah sebagai berikut : Dapat digunakan berulang-ulang Jumlahnya berlimpah Pengolahannya tidak merusak alam Tidak berbahaya, aman, serata tidak menimbulkan berbagai penyakit akibat pengolahan/penggunaanya Ramah lingkungan Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Energi alternatif adalah energi yang digunakan dengan bertujuan untuk menggantikan bahan bakar yang ada saat ini tanpa akibat yang tidak diharapkan dari hal tersebut. Minyak bumi dan batu bara sering disebut sebagai bahan bakar fosil. Bahan bakar fosil ini terbentuk dari hewan dan tumbuhan yang mati ratusan juta tahun lalu. Pembentukan bahan bakar ini membutuhkan waktu sangat lama. Apabila kita tidak berhemat, bahan bakar tersebut akan habis. Penggunaan energi alternatif merupakan salah satu cara menghemat persediaan bahan bakar fosil. Sifat energi alternatif  adalah sebagai berikut :

  1. Dapat digunakan berulang-ulang
  2. Jumlahnya berlimpah
  3. Pengolahannya tidak merusak alam
  4. Tidak berbahaya, aman, serata tidak menimbulkan berbagai penyakit akibat pengolahan/penggunaanya
  5. Ramah lingkungan

 Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

shabrina widi

Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Lahan gambut di Indonesia diperkirakan seluas 21 hektare. Hal tersebut menjadikan Indonesia sebagai pemilik lahan gambut tropis terluas di dunia. Lahan gambut sangat penting peranannya bagi manusia ma...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia