Iklan

Iklan

Pertanyaan

Siapa yang menulis Sumpah Pemuda?

Siapa yang menulis Sumpah Pemuda?

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Mohammad Yaminnamanya dikenal sebagai sosok yang merumuskan Sumpah Pemuda dalam Kongres Pemuda II pada 1928.Sumpah Pemuda kala itu menjadi momentum bersatunya berbagai organisasi pemuda untuk melawan penjajahan dan mengupayakan kemerdakaan Indonesia. Mohammad Yamin menuliskan rumusan Sumpah Pemuda di kertas sebelum diberikan kepadaSoegondo Djojopoespito. Dengandemikian, maka yang menulis Sumpah Pemuda adalahMohammad Yamin.

Mohammad Yamin namanya dikenal sebagai sosok yang merumuskan Sumpah Pemuda dalam Kongres Pemuda II pada 1928. Sumpah Pemuda kala itu menjadi momentum bersatunya berbagai organisasi pemuda untuk melawan penjajahan dan mengupayakan kemerdakaan Indonesia. Mohammad Yamin menuliskan rumusan Sumpah Pemuda di kertas sebelum diberikan kepada Soegondo Djojopoespito.

Dengan demikian, maka yang menulis Sumpah Pemuda adalah Mohammad Yamin.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kongres Pemuda II melahirkan kesepakatanberupa .…

21

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia