Iklan

Iklan

Pertanyaan

Setiap wilayah di belahan bumi memiliki karateristik flora dan fauna yangberbeda-beda. Hal ini disebabkan ....

Setiap wilayah di belahan bumi memiliki karateristik flora dan fauna yang berbeda-beda. Hal ini disebabkan ....  

  1. kemampuan manusia dalam mamanipulasi dan menyebarkan makhluk hidup  

  2. kerusakan ekosistem menyebabkan flora dan fauna melakukan migrasi  

  3. kemampuan flora dan fauna beradaptasi terhadap lingkungan baru  

  4. kondisi lingkungan dan iklim yang berbeda-beda di setiap wilayahnya  

  5. keinginan flora dari fauna menempati suatu wilayah sesuai kondisi hidupnya  

Iklan

G. Fauziyah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.  

Iklan

Pembahasan

Persebaran flora dan fauna dipengaruhi berbagai faktor. Kondisi lingkungan yang berbeda-beda membuat flora dan fauna yang berada di setiap wilayah berbeda pula. Flora dan faunamenempati daerah yang tepat bagi fisiknya sebagai tempat hidup. Kecocokan dengan kondisi alamlah yang membuat terjadinya keanekaragaman flora dan fauna.Kondisi iklim sangat dominan dalam menentukankehidupan flora dan fauna. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Persebaran flora dan fauna dipengaruhi berbagai faktor. Kondisi lingkungan yang berbeda-beda membuat flora dan fauna yang berada di setiap wilayah berbeda pula. Flora dan fauna menempati daerah yang tepat bagi fisiknya sebagai tempat hidup. Kecocokan dengan kondisi alamlah yang membuat terjadinya keanekaragaman flora dan fauna. Kondisi iklim sangat dominan dalam menentukan kehidupan flora dan fauna.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Persebaran floradi Indonesia dipengaruhi berbagai faktor. Fenomena yang menunjukkanpengaruh faktor iklim terhadap persebaran flora di lndonesia tampak pada pernyataan ....

73

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia