Iklan

Iklan

Pertanyaan

Setiap hari, Citra mendapat uang saku sebesar Rp3.000,00 . Sebanyak 2 1 ​ bagian dari uang sakunya, ia tabung. Berapa banyak uang yang ditabung Citra selama 5 hari?

Setiap hari, Citra mendapat uang saku sebesar . Sebanyak  bagian dari uang sakunya, ia tabung. Berapa banyak uang yang ditabung Citra selama  hari?

Iklan

H. Eka

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

banyak uang yang ditabung Citra selama hari adalah

 banyak uang yang ditabung Citra selama 5 hari adalah text Rp7.500,00 end text 

Iklan

Pembahasan

Untuk menentukan nilai pecahan dari suatu bilangan atau kuantitas tertentu, caranya yaitu dengan mengalikan pecahan dengan bilangan atau kuantitas tersebut. Banyak uang yang ditabung Citra setiap hari, yaitu dari Banyak uang yang ditabung Citra selama hari adalah sebagai berikut. Dengan demikian,banyak uang yang ditabung Citra selama hari adalah

Untuk menentukan nilai pecahan dari suatu bilangan atau kuantitas tertentu, caranya yaitu dengan mengalikan pecahan dengan bilangan atau kuantitas tersebut.

Banyak uang yang ditabung Citra setiap hari, yaitu

1 half dari text 3.000 end textequals 1 half cross times 3.000 equals fraction numerator 3.000 over denominator 2 end fraction equals 1.500

Banyak uang yang ditabung Citra selama 5 hari adalah sebagai berikut.

5 cross times 1.500 equals 7.500

Dengan demikian, banyak uang yang ditabung Citra selama 5 hari adalah text Rp7.500,00 end text 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Putu Shamita Nandi Kawidya

Makasih ❤️

Natanael

ini yang aku cari terima kasih

Devina Azaria

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Angel Line RebyPalentek

Pembahasan lengkap banget. Mudah dimengerti juga 👍🏻😍

Sabilillah

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hasil penen padi Pak Ahmad adalah 5 kuintal. Sebanyak 5 1 ​ bagian disimpan untuk makan keluarganya sehari-hari dan sisanya akan dijual. Berapa kg padi yang akan dijual oleh Pak Ahmad?

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia