Iklan

Pertanyaan

Setiap daerah di Indonesia memiliki keunikan dan ciri khasnya masing-masing, tidak heran jika Indonesia dijuluki sebagai negara multikultural. Hal ini dapat dilihat dari bahasa daerah Indonesia yang cukup beragam, kemudian adanya tarian daerah, adat istiadat, dan kesenian daerah yang menjadikan Indonesia sangat beragam. Hal ini merupakan bentuk keberagaman masyarakat Indonesia berdasarkan ….

Setiap daerah di Indonesia memiliki keunikan dan ciri khasnya masing-masing, tidak heran jika Indonesia dijuluki sebagai negara multikultural. Hal ini dapat dilihat dari bahasa daerah Indonesia yang cukup beragam, kemudian adanya tarian daerah, adat istiadat, dan kesenian daerah yang menjadikan Indonesia sangat beragam. Hal ini merupakan bentuk keberagaman masyarakat Indonesia berdasarkan ….space space

  1. agamaspace space

  2. rasspace space

  3. profesispace space

  4. suku bangsa dan budayaspace space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

12

:

25

Iklan

S. Tissa

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space

Pembahasan

Indonesia merupakan negara multikultural yang terdiri dari berbagai perbedaan yaitu agama, ras, profesi, suku bangsa dan budaya. Pernyataan pada soal menunjukkan bahwa Indonesia memiliki keberagaman yang menjadikan tiap-tiap daerah memiliki keunikan dan ciri khasnya masing-masing, hal ini merupakan bentuk keberagaman suku bangsa dan budaya. Suku bangsa dan budaya di Indonesia melahirkan berbagai macam bahasa, adat istiadat, hingga kesenian daerah. Keberagaman tersebut yang menjadikan Indonesia sebagai negara yang multikultural. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Indonesia merupakan negara multikultural yang terdiri dari berbagai perbedaan yaitu agama, ras, profesi, suku bangsa dan budaya. Pernyataan pada soal menunjukkan bahwa Indonesia memiliki keberagaman yang menjadikan tiap-tiap daerah memiliki keunikan dan ciri khasnya masing-masing, hal ini merupakan bentuk keberagaman suku bangsa dan budaya. Suku bangsa dan budaya di Indonesia melahirkan berbagai macam bahasa, adat istiadat, hingga kesenian daerah. Keberagaman tersebut yang menjadikan Indonesia sebagai negara yang multikultural.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

24

Valentino Pancur

Jawaban tidak sesuai

Soffy Najwa Mahdaniar

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!