Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seseorang mengalami sesak napas pada saat suhu udara rendah dan ketika kecapean serta mengeluarkan suara mengih (sesak, susah bernafas, lemas) waktu mengeluarkan udara pernapasan. Dari kasus tersebut, organ pernapasan yang mengalami gangguan ini adalah…

Seseorang mengalami sesak napas pada saat suhu udara rendah dan ketika kecapean serta mengeluarkan suara mengih (sesak, susah bernafas, lemas) waktu mengeluarkan udara pernapasan. Dari kasus tersebut, organ pernapasan yang mengalami gangguan ini adalah…

  1. Rongga  hidung 

  2. Trachea 

  3. Bronchus 

  4. Alveolus

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

organ pernapasan yang mengalami gangguan adalah bronkus. Dan jawaban yang benar adalah C

organ pernapasan yang mengalami gangguan adalah bronkus. Dan jawaban yang benar adalah C

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Berdasar gejala yang terjadi orang tersebut mengalami penyakit bronkitis. Bronkitis adalah penyakit penyebab gangguan pernapasan yang terjadi akibat infeksi atau peradangan pada bronkus , yaitu saluran pernapasan yang menyambungkan tenggorokan dan paru-paru. Bronkitis dapat disebabkan oleh infeksi virus dan bakteri serta paparan zat iritatif, seperti asap rokok, debu, dan polusi serta suhu udara yang rendah Penyakit ini dapat menimbulkan gejala batuk berdahak, demam, nyeri dada, sesak napas, dan lemas. Bronkitis akibat infeksi virus atau iritasi biasanya menimbulkan batuk berdahak yang berwarna jernih atau keputihan, sedangkan bronkitis akibat infeksi bakteri dapat menghasilkan dahak berwarna kekuningan atau kehijauan. Terkadang bronkitis juga dapat menyebabkan batuk berdahak. Dengan demikian organ pernapasan yang mengalami gangguan adalah bronkus. Dan jawaban yang benar adalah C

Berdasar gejala yang terjadi orang tersebut mengalami penyakit bronkitis. Bronkitis adalah penyakit penyebab gangguan pernapasan yang terjadi akibat infeksi atau peradangan pada bronkus, yaitu saluran pernapasan yang menyambungkan tenggorokan dan paru-paru. Bronkitis dapat disebabkan oleh infeksi virus dan bakteri serta paparan zat iritatif, seperti asap rokok, debu, dan polusi serta suhu udara yang rendah

Penyakit ini dapat menimbulkan gejala batuk berdahak, demam, nyeri dada, sesak napas, dan lemas. Bronkitis akibat infeksi virus atau iritasi biasanya menimbulkan batuk berdahak yang berwarna jernih atau keputihan, sedangkan bronkitis akibat infeksi bakteri dapat menghasilkan dahak berwarna kekuningan atau kehijauan. Terkadang bronkitis juga dapat menyebabkan batuk berdahak.

Dengan demikian organ pernapasan yang mengalami gangguan adalah bronkus. Dan jawaban yang benar adalah C

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

20

Virda Virda

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Silahkan gambar sistem pernapasan pada manusia dan beri keterangan dan fungsinya!

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia