Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang siswa melakukan percobaan sel elektrolisis. Larutan Qdielektrolisis menggunakan elektroda R dengan arus 2 A selama 30 menit hingga terbentuk endapan tembagadi elektroda negatif. Hasil elektrolisis tersebut juga menunjukkan terbentuknya gas oksigen di elektroda positif. Larutan Q dan elektroda R yang digunakan oleh siswa tersebut adalah ....

Seorang siswa melakukan percobaan sel elektrolisis. Larutan Q dielektrolisis menggunakan elektroda R dengan arus 2 A selama 30 menit hingga terbentuk endapan tembaga di elektroda negatif. Hasil elektrolisis tersebut juga menunjukkan terbentuknya gas oksigen di elektroda positif. Larutan Q dan elektroda R yang digunakan oleh siswa tersebut adalah .... 

  1. begin mathsize 14px style Cu Cl subscript 2 end style dan Pt

  2. begin mathsize 14px style Cu S O subscript 4 end style dan C

  3. begin mathsize 14px style Mg S O subscript 4 end style dan Au

  4. begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank cell Cu left parenthesis N O subscript 3 right parenthesis subscript 2 end cell end table end style dan Ag

  5. begin mathsize 14px style Ag subscript 3 P O subscript 4 end style dan Cu

Iklan

R. Harmiasri

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Reaksi reduksi kation terjadi di katoda (elektroda negatif). Zat yang terbentuk di katoda adalah endapan tembaga (Cu) yang merupakan hasil dari reduksi . Artinya, larutanyang digunakan harus mengandung kation tersebut. Larutan tersebut di antaranya, yaitu , , dan . Katoda: Selanjutnya, reaksi oksidasi anion terjadi di anoda (elektroda positif). Zat yang terbentuk di anoda adalah gas oksigen yang merupakan hasil dari oksidasi air menggunakan elektroda inert (Pt, C, atau Au). Karena air yang teroksidasi, maka larutan yang digunakan mengandung ion sisa asam oksi, seperti atau . Anoda: Berdasarkan analisis di atas, maka Qmerupakanlarutan dan R merupakan elektoda C (grafit). Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Reaksi reduksi kation terjadi di katoda (elektroda negatif). Zat yang terbentuk di katoda adalah endapan tembaga (Cu) yang merupakan hasil dari reduksi undefined. Artinya, larutan yang digunakan harus mengandung kation tersebut. Larutan tersebut di antaranya, yaitu begin mathsize 14px style Cu Cl subscript 2 end stylebegin mathsize 14px style Cu S O subscript 4 end style, dan begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank cell Cu left parenthesis N O subscript 3 right parenthesis subscript 2 end cell end table end style.


Katoda: begin mathsize 14px style Cu to the power of 2 plus sign italic left parenthesis italic a italic q italic right parenthesis plus 2 e to the power of minus sign yields Cu bold italic open parentheses italic s bold italic close parentheses end style 


Selanjutnya, reaksi oksidasi anion terjadi di anoda (elektroda positif). Zat yang terbentuk di anoda adalah gas oksigen yang merupakan hasil dari oksidasi air menggunakan elektroda inert (Pt, C, atau Au). Karena air yang teroksidasi, maka larutan yang digunakan mengandung ion sisa asam oksi, seperti begin mathsize 14px style S O subscript 4 to the power of 2 minus sign end exponent end style atau begin mathsize 14px style N O subscript 3 to the power of minus sign end style.


Anoda: begin mathsize 14px style 2 H subscript 2 O italic open parentheses italic l italic close parentheses yields 4 H to the power of plus sign italic left parenthesis italic a italic q italic right parenthesis plus O subscript bold 2 bold italic open parentheses italic g bold close parentheses and 4 e to the power of minus sign end style 


Berdasarkan analisis di atas, maka Q merupakan larutan begin mathsize 14px style Cu S O subscript 4 end style dan R merupakan elektoda C (grafit).


Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

77

Maerza Alifian

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar elektrolisis berikut ini! Elektrolisis yang menghasilkan gas oksigen ditunjukkan pada gambar ....

140

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia