Iklan

Pertanyaan

Seorang siswa ingin menanam tanaman jagung pada 4 pot yang berbeda. Pot I berisi tanah tanah lembung dan tanah pasir Pot II berisi tanah lembung saja Pot III berisi tanah pasir dan tanah liat Pot IV berisi tanah liat, tanah lembung dan tanah pasir Keempat pot tersebut disiram dengan air dengan volume yang sama,serta jumlah tanaman yang di tanam adalah sama. Maka tumbuhan yang dapat tumbuh subuh dan cepat adalah ….

Seorang siswa ingin menanam tanaman jagung pada 4 pot yang berbeda.

  • Pot I berisi tanah tanah lembung dan tanah pasir
  • Pot II berisi tanah lembung saja
  • Pot III berisi tanah pasir dan tanah liat
  • Pot IV berisi tanah liat, tanah lembung dan tanah pasir

Keempat pot tersebut disiram dengan air dengan volume yang sama,serta jumlah tanaman yang di tanam adalah sama. Maka tumbuhan yang dapat tumbuh subuh dan cepat adalah ….

  1. Pot I

  2. Pot II

  3. Pot III

  4. Pot IV

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

08

:

01

Klaim

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Tanaman yang dapat tumbuh dengan cepat adalah tanaman yang ada di pot II karna pada pot itu hanya tanah lembung yang dimana tanah lembung merupakan jenis tanah mudah menyerap air , banyak unsur dan banyak organisme hidup di dalamnya.

Tanaman yang dapat tumbuh dengan cepat adalah tanaman yang ada di pot II karna pada pot itu hanya tanah lembung yang dimana tanah lembung merupakan jenis tanah mudah menyerap air , banyak unsur dan banyak organisme hidup di dalamnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Keysa kamila Zahra

Bantu banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Dibawah ini merupakan mineral atau ion-ion yang dibutuhkan tumbuhan yang didapatkan dari dalam tanah melalui akar adalah ….

1

3.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia