Iklan

Pertanyaan

Seorang sejarawan diharapkan dapat berlaku obyektif atau netral dalam menggunakan data. Suatu peristiwa sejarah memiliki data-data dan laporan yang jumlahnya sangat banyak. Untuk itu diperlukan suatu tahapan atau langkah verifikasi dalam sejarah yang memerlukan suatu metode untuk mengolah fakta menjadi kisah sejarah. Fakta menjadi kisah sejarah. Pada tahap verifikasi yang dilakukan oleh sejarawan adalah...

Seorang sejarawan diharapkan dapat berlaku obyektif atau netral dalam menggunakan data. Suatu peristiwa sejarah memiliki data-data dan laporan yang jumlahnya sangat banyak. Untuk itu diperlukan suatu tahapan atau langkah verifikasi dalam sejarah yang memerlukan suatu metode untuk mengolah fakta menjadi kisah sejarah. Fakta menjadi kisah sejarah. Pada tahap verifikasi yang dilakukan oleh sejarawan adalah...

  1. mengumpulkan dokumen-dokumen peristiwa masa lalu

  2. menafsirkan kejadian-kejadian yang terjadi pada masa lalu

  3. mengidentifikasi penginggalan- peninggalan budaya masa lalu

  4. mencari kebenaran dari jejak-jejak peristiwa masa lalu

  5. meneliti data-data dari suatu peristiwa yang telah terjadi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

55

:

31

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Salah satu metode penelitian sejarahialah verifikasi atau kritik sumber. Verifikasi adalah tahap yang memiliki tujuan untuk menyeleksi sumber-sumber yang telah dikumpulkan pada tahap sebelumnya. Dalam tahap ini, harus dipastikan bahwa setiap sumber yang telah terkumpul sifatnya valid dan sesuai dengan subjek yang dikaji. Dengan demikian, pada tahap verifikasi yang dilakukan oleh sejarawan adalahmengumpulkan dokumen-dokumen peristiwa masa lalu. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Salah satu metode penelitian sejarah ialah verifikasi atau kritik sumber. Verifikasi adalah tahap yang memiliki tujuan untuk menyeleksi sumber-sumber yang telah dikumpulkan pada tahap sebelumnya. Dalam tahap ini,  harus dipastikan bahwa setiap sumber yang telah terkumpul sifatnya valid dan sesuai dengan subjek yang dikaji. 

Dengan demikian, pada tahap verifikasi yang dilakukan oleh sejarawan adalah mengumpulkan dokumen-dokumen peristiwa masa lalu.

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang sejarawan menguji kesesuaian tanggal pembuatan dokumen dengan isi dokumen. Hal ini dilakukan untuk melihat ....

16

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia