Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang pria warga Medan berinisial A nekat mencuri beras di warung dekat rumahnya. Pria 40 tahun ini kepergok warga saat mencuri beras, alasannya karena ia tak punya uang untuk membeli makanan. Kejadian pada April 2020 ini membuat warga merasa iba. A mengaku kelaparan karena ia tak lagi memiliki pekerjaan setelah bengkel tempatnya bekerja terdampak corona. Akhirnya, warga menyelesaikan kasus ini secara kekeluargaan. A juga kemudian mendapat bantuan sembako dan uang dari pemerintah daerah setempat. Realitas tersebut menunjukkan adanya hubungan antara demoralisasi dan cultural lag yang disebabkan oleh ...

Seorang pria warga Medan berinisial A nekat mencuri beras di warung dekat rumahnya. Pria 40 tahun ini kepergok warga saat mencuri beras, alasannya karena ia tak punya uang untuk membeli makanan. Kejadian pada April 2020 ini membuat warga merasa iba. A mengaku kelaparan karena ia tak lagi memiliki pekerjaan setelah bengkel tempatnya bekerja terdampak corona. Akhirnya, warga menyelesaikan kasus ini secara kekeluargaan. A juga kemudian mendapat bantuan sembako dan uang dari pemerintah daerah setempat. Realitas tersebut menunjukkan adanya hubungan antara demoralisasi dan cultural lag yang disebabkan oleh ...space space space

  1. kemudahan memenuhi kebutuhan primer menjadi pendorong terjadinya kriminalitasspace space space

  2. kenaikan angka kriminalitas berpelurus dengan penurunan kesenjangan sosialspace space space

  3. kriminalitas dapat menekan tingkat ketimpangan sosialspace space space

  4. tindakan kriminal dipicu oleh ketimpangan sosial budayaspace space space

  5. ketimpangan ekonomi dapat menimbulkan tindak kriminalspace space space

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah E. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Demoralisasi berkaitan dengan keadaan yang menunjukkan adanya penurunan atau semakin berkurangnya moral seseorang. Demoralisasi dapat terjadi ketika ada anggota masyarakat yang memilih untuk melakukan aksi pencurian akibat sulitnya memperoleh pekerjaan . Kondisi inilah yang menyebabkan munculnya cultural lag dalam masyarakat. Cultural lag dapat dilihat dari kesenjangan sosial ekonomi yang memicu tindakan kriminal . Tindakan kriminal terjadi sebab adanya perbedaan tingkat perekonomian yang mencolok dalam masyarakat . Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah E.space space space

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:space space space

Demoralisasi berkaitan dengan keadaan yang menunjukkan adanya penurunan atau semakin berkurangnya moral seseorang. Demoralisasi dapat terjadi ketika ada anggota masyarakat yang memilih untuk melakukan aksi pencurian akibat sulitnya memperoleh pekerjaan. Kondisi inilah yang menyebabkan munculnya cultural lag dalam masyarakat. Cultural lag dapat dilihat dari kesenjangan sosial ekonomi yang memicu tindakan kriminal. Tindakan kriminal terjadi sebab adanya perbedaan tingkat perekonomian yang mencolok dalam masyarakat.space space space

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perkembangan teknologi informasi saat ini sudah semakin canggih dan merambah berbagai bidang. Hal ini berdampak pada hubungan sosial dalam masyarakat. Dalam penerapan teknologi informasi, bermunculan ...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia