Iklan

Pertanyaan

Seorang peserta didik melakukan pengamatan dua preparat awetan sel darah menggunakan mikroskop. Berdasarkan pengamatan terlihat preparat A memiliki bentuk bervariasi, berukuran besar, dan memiliki inti sel. Sementara itu, preparat B memiliki bentuk bikonkaf, permukaan lebar, dan tidak memiliki inti sel. Berdasarkan hasil pengamatan tersebut, jenis sel darah pada preparat A dan B adalah . . . .

Seorang peserta didik melakukan pengamatan dua preparat awetan sel darah menggunakan mikroskop. Berdasarkan pengamatan terlihat preparat A memiliki bentuk bervariasi, berukuran besar, dan memiliki inti sel. Sementara itu, preparat B memiliki bentuk bikonkaf, permukaan lebar, dan tidak memiliki inti sel. Berdasarkan hasil pengamatan tersebut, jenis sel darah pada preparat A dan B adalah . . . .

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

00

:

45

:

12

Klaim

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihanjawaban yangtepat adalah B.

pilihan jawaban yang tepat adalah B. 

Pembahasan

Sel darah terdiri dari 3 komponen yaitu : 1. Sel darah merah (eritrosit), memiliki ciri-ciri berbentuk bulat dan tengahnya cekung (bikonkaf), tidak memiliki inti sel, berwarna merah karena mengandung Hb, dan memiliki umur sekitar 120 hari 2. Sel darah putih (leukosit), memiliki ciri-ciri tidak berwarna, bentuknya bervariasi, ukuran selnya besar, memiliki inti sel, dapat bergerak secara amoeboid, dan dapat menembus dinding kapiler 3. Keping darah (trombosit), memiliki ciri-ciri bentuk tidak beraturan, ukuran sel lebih kecil daripada eritrosit dan leukosit, tidak berinti, dan mudah pecah Berdasarkan ciri-ciri tersebut maka dapat disimpulkan bahwa sampel darah pada preparat A adalah leukosit, sedangkan sampel darah pada preparat B adalah eritrosit. Dengan demikian, pilihanjawaban yangtepat adalah B.

Sel darah terdiri dari 3 komponen yaitu :

1. Sel darah merah (eritrosit), memiliki ciri-ciri berbentuk bulat dan tengahnya cekung (bikonkaf), tidak memiliki inti sel, berwarna merah karena mengandung Hb, dan memiliki umur sekitar 120 hari

2. Sel darah putih (leukosit), memiliki ciri-ciri tidak berwarna, bentuknya bervariasi, ukuran selnya besar, memiliki inti sel, dapat bergerak secara amoeboid, dan dapat menembus dinding kapiler

3. Keping darah (trombosit), memiliki ciri-ciri bentuk tidak beraturan, ukuran sel lebih kecil daripada eritrosit dan leukosit, tidak berinti, dan mudah pecah

Berdasarkan ciri-ciri tersebut maka dapat disimpulkan bahwa sampel darah pada preparat A adalah leukosit, sedangkan sampel darah pada preparat B adalah eritrosit. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah B. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

21

Iklan

Pertanyaan serupa

Sel darah berikut yang akan menurun jumlahnya bila tubuh kekurangan vitamin B11 dan B12 adalah ...

4

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia