Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang pendatang belum mampu beradaptasi di tempat baru, sementara dia terlanjur meninggalkan norma lama. Hal ini disebut ...

Seorang pendatang belum mampu beradaptasi di tempat baru, sementara dia terlanjur meninggalkan norma lama. Hal ini disebut ...

  1. kohesi

  2. integrasi

  3. konsensus

  4. anomie

  5. alienasi

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Seorang pendatang belum mampu beradaptasi di tempat baru, sementara dia terlanjur meninggalkan norma lama merupakan gejala awal yang dapat melahirkan anomie. Anomie merupakan suatu kondisi yang terjadi di masyarakat dengan perilaku tanpa arah dan apatis ditandai oleh pandangan sinis (negatif) terhadap sistem norma, hilangnya kewibawaan hukum, dan disorganisasi hubungan antara manusia sehingga dapat memicu terjadinya perilaku menyimpang dalam berbagai wujud nyata. Perubahan sosial dapat menyebabkan terjadinya suatu keadaan saat norma-norma atau nilai-nilai sosial yang dianut oleh masyarakat menjadi pudar padahal norma-norma atau nilai-nilai baru yang akan menggantikannya belum terbentuk. Hal ini berkaitan dengan pernyataan soal yang mana seseorang belum mampu beradaptasi karena perubahan (tempat tinggal) yang terjadi pada dirinya, sementara ia telah meninggalkan norma lama dapat membuat dirinya tidak mematuhi norma yang berlaku di tempat barunya. Apabila kondisi tersebut terjadi terus menerus maka dapat memicu terjadinya anomie dan berbagai bentuk perilaku menyimpang lainnya.

Seorang pendatang belum mampu beradaptasi di tempat baru, sementara dia terlanjur meninggalkan norma lama merupakan gejala awal yang dapat melahirkan anomie.

Anomie merupakan suatu kondisi yang terjadi di masyarakat dengan perilaku tanpa arah dan apatis ditandai oleh pandangan sinis (negatif) terhadap sistem norma, hilangnya kewibawaan hukum, dan disorganisasi hubungan antara manusia sehingga dapat memicu terjadinya perilaku menyimpang dalam berbagai wujud nyata.

 dapat menyebabkan terjadinya suatu keadaan saat yang dianut oleh masyarakat menjadi pudar padahal norma-norma atau nilai-nilai baru yang akan menggantikannya belum terbentuk. Hal ini berkaitan dengan pernyataan soal yang mana seseorang belum mampu beradaptasi karena perubahan (tempat tinggal) yang terjadi pada dirinya, sementara ia telah meninggalkan norma lama dapat membuat dirinya tidak mematuhi norma yang berlaku di tempat barunya. Apabila kondisi tersebut terjadi terus menerus maka dapat memicu terjadinya anomie dan berbagai bentuk perilaku menyimpang lainnya.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam suatu masyarakat, terdapat nilai yang dianggap lebih penting daripada nilai yang lain. Anggapan lebih penting tersebut ditentukan oleh …. (SBMPTN 2016) seberapa banyak orang yang mengan...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia