Iklan

Pertanyaan

Seorang pedagang buah memiliki 36,98 kg buah apel. Sebanyak 14,27 kg buah apel dibeli oleh pelanggannya dan sebanyak 5,09 kg ternyata sudah busuk sehingga tidak dapat dijual. Berat buah apel yang masih dapat dijual sekitar … kg.

Seorang pedagang buah memiliki 36,98 kg buah apel. Sebanyak 14,27 kg buah apel dibeli oleh pelanggannya dan sebanyak 5,09 kg ternyata sudah busuk sehingga tidak dapat dijual. Berat buah apel yang masih dapat dijual sekitar … kg.

  1. 16

  2. 17

  3. 18

  4. 19

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

40

:

27

Klaim

Iklan

T. Hartini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Karena ada buah apel yang sudah dibeli pelanggan dan ada juga yang sudah busuk, maka berat buah apel yang dimiliki pedagang buah tersebut dan masih bisa dijual menjadi berkurang sehingga operasinya pengurangan . Kemudian, kata sekitar menunjukkan bahwa yang ditanyakan adalah hasil taksirannya. Dengan demikian, berat buah apel yang masih dapat dijual sekitar 18 kg . Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Karena ada buah apel yang sudah dibeli pelanggan dan ada juga yang sudah busuk, maka berat buah apel yang dimiliki pedagang buah tersebut dan masih bisa dijual menjadi berkurang sehingga operasinya pengurangan. Kemudian, kata sekitar menunjukkan bahwa yang ditanyakan adalah hasil taksirannya.

Taksiran blank berat blank buah blank apel blank yang blank masih blank dapat blank dijual equals 36 , 98 blank kg minus 14 , 27 blank kg minus 5 , 09 blank kg almost equal to 37 blank kg minus 14 blank kg minus 5 blank kg equals 23 blank kg minus 5 blank kg equals 18 blank kg

Dengan demikian, berat buah apel yang masih dapat dijual sekitar 18 kg.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang petani bunga memiliki lahan seluas 451 , 43 m 2 yang ditanami 3 jenis bunga yang berbeda, yaitu mawar, melati, dan kembang sepatu. Luas lahan yang ditanami bunga mawar adalah 190 , 75 m 2 ,lua...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia