Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang memiliki kelebihan tertentu sehingga ucapan, sikap, dan perilaku mereka bisa diteladani oleh orang banyak. Nasihat dan pemikirannya banyak digunakan dan mampu memengaruhi serta mengendalikan perilaku orang di sekitarnya. Pengendalian sosial pada kasus tersebut dilakukan oleh ....

Seorang memiliki kelebihan tertentu sehingga ucapan, sikap, dan perilaku mereka bisa diteladani oleh orang banyak. Nasihat dan pemikirannya banyak digunakan dan mampu memengaruhi serta mengendalikan perilaku orang di sekitarnya. Pengendalian sosial pada kasus tersebut dilakukan oleh ....space space 

  1. keteladananspace space 

  2. lembaga adatspace space 

  3. lembaga agamaspace space 

  4. tokoh masyarakatspace space 

  5. lembaga pendidikanspace space 

Iklan

F. Saputri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space space

Iklan

Pembahasan

Beberapa lembaga yang memiliki fungsi untuk melakukan pengendalian sosial antara lain sebagai berikut. Lembaga agama, ajaran agama mengatur para umatnya untuk berbuat kebajikan. Jika ada pelanggaran, maka akan mendapatkan dosa. Lembaga adat, aturan dalam masyarakat yang bersifat lisan, hanya berlaku di daerah tersebut, berasal dari nenek moyang. Lembaga pendidikan, tata tertib yang ada di sekolah diharapkan mampu mengendalikan perilaku siswanya. Tokoh masyarakat, seseorang yang memiliki pengaruh besar dalam lingkungan masyarakat, biasanya ia akan disegani dan dihormati karena sifat yang baik, sikap yang bijak, dan wawasan yang dimilikinya luas. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Beberapa lembaga yang memiliki fungsi untuk melakukan pengendalian sosial antara lain sebagai berikut.

  1. Lembaga agama, ajaran agama mengatur para umatnya untuk berbuat kebajikan. Jika ada pelanggaran, maka akan mendapatkan dosa.
  2. Lembaga adat, aturan dalam masyarakat yang bersifat lisan, hanya berlaku di daerah tersebut, berasal dari nenek moyang.
  3. Lembaga pendidikan, tata tertib yang ada di sekolah diharapkan mampu mengendalikan perilaku siswanya.
  4. Tokoh masyarakat, seseorang yang memiliki pengaruh besar dalam lingkungan masyarakat, biasanya ia akan disegani dan dihormati karena sifat yang baik, sikap yang bijak, dan wawasan yang dimilikinya luas.
     

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan teks berikut! Perilaku menyimpang yang melanggar aturan sering kali terjadi karena masyarakat tidak mengetahui dan memahami adanya aturan tersebut. Maka itu, setiap ada peraturan baru ...

66

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia