Iklan

Pertanyaan

Seorang ibu selalu mengajarkan pada anaknya bagaimana menyiapkan baju seragam untuk dipakai esok, manata buku pelajaran agar tidak tertinggal, dan sarapan pagi sebelum berangkat. Peran ibu sangat berarti dalam membentuk kepribadian anak agar menjadi ....

Seorang ibu selalu mengajarkan pada anaknya bagaimana menyiapkan baju seragam untuk dipakai esok, manata buku pelajaran agar tidak tertinggal, dan sarapan pagi sebelum berangkat. Peran ibu sangat berarti dalam membentuk kepribadian anak agar menjadi ....

  1. anak malas dan tidak bertanggung jawab

  2. menghargai dan mendengarkan

  3. patuh terhadap aturan dan manja

  4. bertanggung jawab dan mandiri

  5. tergantung orang lain dan manja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

38

:

28

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Tindakan yang dilakukan oleh ibu adalah bentuk sosialisasi yang akan membentuk pribadi individu, yaitu bertanggung jawab dan mandiri. Tindakan seperti membiasakan diri menyiapkan barang pribadi berupa seragam dan buku akan menumbuhkan sikap tanggung jawab pada anak. Kebiasaan menyiapkan segala sesuatu sebelum berangkat sekolah oleh diri sendiri membuat anak tumbuh menjadi pribadi yang mandiri.

Tindakan yang dilakukan oleh ibu adalah bentuk sosialisasi yang akan membentuk pribadi individu, yaitu bertanggung jawab dan mandiri. Tindakan seperti membiasakan diri menyiapkan barang pribadi berupa seragam dan buku akan menumbuhkan sikap tanggung jawab pada anak. Kebiasaan menyiapkan segala sesuatu sebelum berangkat sekolah oleh diri sendiri membuat anak tumbuh menjadi pribadi yang mandiri. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan faktor-faktor berikut : 1) Kurangnya pengawasan dari pihak keluarga. 2) Gagalnya pendidikan dasar di dalam keluarga. 3) Kurangnya keharmonisan di lingkungan keluarga. 4) Ketidaknyama...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia