Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang anak berteriak di tanah lapang, dan menghasilkan taraf intensitas 60 dB, diukur dari jarak 10 meter. Jika ada 10 orang anak berteriak dengan intensitas bunyi yang sama dan di ukur dari dan diukur dari jarak 10 meter, hitunglah taraf intensitas anak-anak tersebut!

Seorang anak berteriak di tanah lapang, dan menghasilkan taraf intensitas 60 dB, diukur dari jarak 10 meter. Jika ada 10 orang anak berteriak dengan intensitas bunyi yang sama dan di ukur dari dan diukur dari jarak 10 meter, hitunglah taraf intensitas anak-anak tersebut!space space space 

  1. 40 dB space space space

  2. 50 dB space space space

  3. 60 dB space space space

  4. 70 dB space space space

  5. 80 dB space space space

Iklan

M. Mulyanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat pada soal ini adalah D. Diketahui: n T I 1 ​ R 1 ​ ​ = = = ​ 10 60 dB 10 m ​ Ditanya: TI 2 = ? Penyelesaian: Taraf intensitas bunyi adalah suatu parameter yang menunjukan tingkat kebisingan suatu sumber bunyi. Taraf intensitas dari banyaknya sumber bunyi identik akan bergantung pada taraf intensitas sebuah bunyi ditambah logaritma dari banyaknya sumber bunyi yang dinyalakan bersamaan. Secara matematis dirumuskan: T I 2 ​ ​ = = = = ​ T I 1 ​ + 10 lo g ( n ) 60 + 10 lo g ( 10 ) 60 + 10 70 dB ​ Oleh karena itu taraf intensitasnya menjadi 70 dB. Jawaban yang benar adalah D.

Jawaban yang tepat pada soal ini adalah D.

Diketahui:

Ditanya: TI2 = ?

Penyelesaian:

Taraf intensitas bunyi adalah suatu parameter yang menunjukan tingkat kebisingan suatu sumber bunyi. Taraf intensitas dari banyaknya sumber bunyi identik akan bergantung pada taraf intensitas sebuah bunyi ditambah logaritma dari banyaknya sumber bunyi yang dinyalakan bersamaan. Secara matematis dirumuskan:

Oleh karena itu taraf intensitasnya menjadi 70 dB.

Jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Jessica Ndarung

Pembahasan lengkap banget Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

UN 2010 Bunyi klakson sebuah sepeda motor saat dibunyikan menghasilkan taraf intensitas 40 dB, sedangkan bunyi klakson sebuah mobil saat dibunyikan menghasilkan taraf intensitas 60 dB (l 0 = 10 -12...

191

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia