Iklan

Iklan

Pertanyaan

Seorang ahli sosiologi Mac Iver menegaskan, bahwa perubahan sosial adalah perubahan dalam hubungan sosial ( social relationship ) atau perubahan keseimbangan hubungan sosial. Menurut definisi tersebut, perubahan hubunngan sosial merupakan ....

Seorang ahli sosiologi Mac Iver menegaskan, bahwa perubahan sosial adalah perubahan dalam hubungan sosial (social relationship) atau perubahan keseimbangan hubungan sosial. Menurut definisi tersebut, perubahan hubunngan sosial merupakan ....

  1. penyebab perubahan sosial

  2. akibat perubahan sosial

  3. hakikat perubahan sosial

  4. dampak dari perubahan sosial

  5. pelaku perubahan sosial

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

menurut definisi tersebut perubahan hubungan sosial merupakan hakikat perubahan sosial, karena perubahan sosial merupakan perubahan dalam hubungan sosial. Sebagai contoh perubahan di dalam masyarakat desa akibat masuknya industrialisasi, hal ini mengubahinteraksi atau hubungan yang awalnya dekat dan kolektif kini menjadi individualistis dan berdasarkan kepentingan semata. Masyarakat jarang melakukan kegiatan kumpul bersama dan melakukan kegiatan-kegiatan sosial bersama. Perubahan hubungan sosial yang terjadi dalam masyarakat desa tersebut merupakan arti atau hakikat dari perubahan sosial.

menurut definisi tersebut perubahan hubungan sosial merupakan hakikat perubahan sosial, karena perubahan sosial merupakan perubahan dalam hubungan sosial. Sebagai contoh perubahan di dalam masyarakat desa akibat masuknya industrialisasi, hal ini mengubah interaksi atau hubungan yang awalnya dekat dan kolektif kini menjadi individualistis dan berdasarkan kepentingan semata. Masyarakat jarang melakukan kegiatan kumpul bersama dan melakukan kegiatan-kegiatan sosial bersama. Perubahan hubungan sosial yang terjadi dalam masyarakat desa tersebut merupakan arti atau hakikat dari perubahan sosial.

Iklan

Pembahasan

Robert Mac Iver melihat perubahan sosial sebagai perubahan dalam hubungan sosial ( social relationship ) atau sebagai perubahan terhadap keseimbangan ( equilibrium ) hubungan sosial. Oleh karena itu, menurut definisi tersebut perubahan hubungan sosial merupakan hakikat perubahan sosial, karena perubahan sosial merupakan perubahan dalam hubungan sosial. Sebagai contoh perubahan di dalam masyarakat desa akibat masuknya industrialisasi, hal ini mengubahinteraksi atau hubungan yang awalnya dekat dan kolektif kini menjadi individualistis dan berdasarkan kepentingan semata. Masyarakat jarang melakukan kegiatan kumpul bersama dan melakukan kegiatan-kegiatan sosial bersama. Perubahan hubungan sosial yang terjadi dalam masyarakat desa tersebut merupakan arti atau hakikat dari perubahan sosial.

Robert Mac Iver melihat perubahan sosial sebagai perubahan dalam hubungan sosial (social relationship) atau sebagai perubahan terhadap keseimbangan (equilibrium) hubungan sosial. Oleh karena itu, menurut definisi tersebut perubahan hubungan sosial merupakan hakikat perubahan sosial, karena perubahan sosial merupakan perubahan dalam hubungan sosial. Sebagai contoh perubahan di dalam masyarakat desa akibat masuknya industrialisasi, hal ini mengubah interaksi atau hubungan yang awalnya dekat dan kolektif kini menjadi individualistis dan berdasarkan kepentingan semata. Masyarakat jarang melakukan kegiatan kumpul bersama dan melakukan kegiatan-kegiatan sosial bersama. Perubahan hubungan sosial yang terjadi dalam masyarakat desa tersebut merupakan arti atau hakikat dari perubahan sosial.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

EVERCO$$ CO$$

Yang di tanya apa jawaban nya apa...ga nyambung

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Ahli sosiologi yang memandang bahwa perubahan sosial sebagai perubahan dalam hubungan sosial atau perubahan terhadap keseimbangan hubungan sosial adalah ….

128

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia