Iklan

Iklan

Pertanyaan

Senyawa turunan benzena memiliki banyak kegunaan. Pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah ....

Senyawa turunan benzena memiliki banyak kegunaan. Pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah ....space 

  1. space 

  2. space 

  3.  

    space 

  4. space 

  5. space 

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah asam benzoat = pengawet.

pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah asam benzoat = pengawet.

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang benar adalah B. Senyawa turunan benzena terdiri dari beberapa senyawa yang bergantung pada substituen yang terikat pada cincin aromatiknya. Beberapa senyawa turunan benzena diantaranya adalah fenol, toluena, anilin, nitrobenzena, benzaldehida, asam benzoat, trinitrotoluena (TNT) dan masih banyak lagi. Senyawa-senyawa tersebut memiliki kegunaan. Salah satunya adalah asam benzoat yang digunakan sebagai pengawet. Asam benzoat adalah zat pengawet yang sering dipergunakan dalam produk makanan. Asam benzoat disebut juga senyawa antimikroba karena dapat mencegah pertumbuhan khamir dan bakteri terutama untuk makanan yang telah dibuka dari kemasannya. Jadi, pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah asam benzoat = pengawet.

Jawaban yang benar adalah B.

Senyawa turunan benzena terdiri dari beberapa senyawa yang bergantung pada substituen yang terikat pada cincin aromatiknya. Beberapa senyawa turunan benzena diantaranya adalah fenol, toluena, anilin, nitrobenzena, benzaldehida, asam benzoat, trinitrotoluena (TNT) dan masih banyak lagi. Senyawa-senyawa tersebut memiliki kegunaan. Salah satunya adalah asam benzoat yang digunakan sebagai pengawet. 

Asam benzoat adalah zat pengawet yang sering dipergunakan dalam produk makanan. Asam benzoat disebut juga senyawa antimikroba karena dapat mencegah pertumbuhan khamir dan bakteri terutama untuk makanan yang telah dibuka dari kemasannya.space 

Jadi, pasangan senyawa dan kegunaan berikut yang tepat adalah asam benzoat = pengawet.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

316

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Diketahui beberapa turunan senyawa benzena yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan: (1) asam benzoat; (2) fenol; (3) trinitrotoluena; dan (4) anilina. Senyawa yang memiliki kegunaan seb...

171

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia