Iklan

Pertanyaan

Senyawa nitrat logam alkali yang digunakan untuk membuat kembang api adalah ....

Senyawa nitrat logam alkali yang digunakan untuk membuat kembang api adalah ....space 

  1. Li N O subscript 3 

  2. Na N O subscript 3 

  3. space K N O subscript 3 

  4. Rb N O subscript 3 

  5. Cs N O subscript 3 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

56

:

03

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Logam alkali merupakan unsur yang sangat reaktif sehingga dalam kehidupan sehari-hari sering ditemukan dalam bentuk senyawa, seperti senyawa (kaliun nitrat) digunakan sebagai bahan pembuat kembang api. Senyawa kalium nitrat merupakan campuran yang digunakan dalam pembuatan bubuk mesiu. Bubuk mesiu (black powder), nantinya akan dimasukkan ke dalam kembang api. Dengan demikian, senyawa nitrat logam alkali yang digunakan untuk membuat kembang api adalah . Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Logam alkali merupakan unsur yang sangat reaktif sehingga dalam kehidupan sehari-hari sering ditemukan dalam bentuk senyawa, seperti senyawa K N O subscript 3 (kaliun nitrat) digunakan sebagai bahan pembuat kembang api. Senyawa kalium nitrat merupakan campuran yang digunakan dalam pembuatan bubuk mesiu. Bubuk mesiu (black powder), nantinya akan dimasukkan ke dalam kembang api.

Dengan demikian, senyawa nitrat logam alkali yang digunakan untuk membuat kembang api adalah K N O subscript 3.

Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!