Iklan

Pertanyaan

Senyawa ionik dalam larutan terurai menjadi ion-ionnya. Jelaskan proses hantaran listrik pada senyawa ionik.

Senyawa ionik dalam larutan terurai menjadi ion-ionnya. Jelaskan proses hantaran listrik pada senyawa ionik.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

09

:

37

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

proses hantaran listrik pada senyawa ionik dimulai ketika ion-ion senyawa tersebut merenggang atau terurai sehingga ion-ionnya bergerak bebas , semakin banyak ion-ion yang terurai, semakin baik daya hantar cairan tersebut.

proses hantaran listrik pada senyawa ionik dimulai ketika ion-ion senyawa tersebut merenggang atau terurai sehingga ion-ionnya bergerak bebas, semakin banyak ion-ion yang terurai, semakin baik daya hantar cairan tersebut.

Pembahasan

Proses hantaran listrik pada senyawa ionik adalah ketika ion-ion terurai dan bergerak bebas. Larutan yang dapat menghantarkan listrik disebut sebagai larutan elektrolit. Larutan elektrolit dapat menghantarkan listrik karena mengandung ion-ion yang dapat bergerak bebas . Ion-ion itulah yang menghantar arus listrik melalui larutan. Senyawa ionik adalah senyawa yang terbentuk dari ion melalui ikatan ionik. Ion-ion penyusun senyawa ionik terdiri atas ion positifdan ion negatif. Senyawa ionik dapat berada dalam keadaan padat, cair, atau larutan. Senyawa ionik dalam bentuk padat tidak dapat menghantarkan listrik, karena ion-ionnya terikat sangat rapat dan kuat. Sedangkan senyawa ion dalam keadaan cair, memiliki jarak antar ion-ion yang renggang, sehingga ion-ion tersebut dapat menghantarkan listrik. Jika senyawa ionik dilarutkan dalam air, ion­ ion tersebut akan terurai oleh air dan bergerak bebas sehingga larutan ini juga dapat menghantarkan arus listrik. Contohnya adalah pada senyawa NaCl, reaksi dan proses pengionan larutan garam seperti pada gambar di bawah ini. NaCl ( a q ) → Na + ( a q ) + Cl − ( a q ) Dengan demikian, proses hantaran listrik pada senyawa ionik dimulai ketika ion-ion senyawa tersebut merenggang atau terurai sehingga ion-ionnya bergerak bebas , semakin banyak ion-ion yang terurai, semakin baik daya hantar cairan tersebut.

Proses hantaran listrik pada senyawa ionik adalah ketika ion-ion terurai dan bergerak bebas.

Larutan yang dapat menghantarkan listrik disebut sebagai larutan elektrolit. Larutan elektrolit dapat menghantarkan listrik karena mengandung ion-ion yang dapat bergerak bebas. Ion-ion itulah yang menghantar arus listrik melalui larutan.

Senyawa ionik adalah senyawa yang terbentuk dari ion melalui ikatan ionik. Ion-ion penyusun senyawa ionik terdiri atas ion positif dan ion negatif. Senyawa ionik dapat berada dalam keadaan padat, cair, atau larutan.

Senyawa ionik dalam bentuk padat tidak dapat menghantarkan listrik, karena ion-ionnya terikat sangat rapat dan kuat. Sedangkan senyawa ion dalam keadaan cair, memiliki jarak antar ion-ion yang renggang, sehingga ion-ion tersebut dapat menghantarkan listrik. Jika senyawa ionik dilarutkan dalam air, ion­ ion tersebut akan terurai oleh air dan bergerak bebas sehingga larutan ini juga dapat menghantarkan arus listrik.

Contohnya adalah pada senyawa NaCl, reaksi dan proses pengionan larutan garam seperti pada gambar di bawah ini.

 
 

 
 

Dengan demikian, proses hantaran listrik pada senyawa ionik dimulai ketika ion-ion senyawa tersebut merenggang atau terurai sehingga ion-ionnya bergerak bebas, semakin banyak ion-ion yang terurai, semakin baik daya hantar cairan tersebut.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Squad

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan mengapa larutan H 2 ​ SO 4 ​ dapat menghantarkan listrik!

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia