Iklan

Pertanyaan

Semasa dipercaya menjabat sebagai Gubernur Jenderal Hindia Belanda Daendels pernah menghapuskan dua kerajaan, yaitu ....

Semasa dipercaya menjabat sebagai Gubernur Jenderal Hindia Belanda Daendels pernah  menghapuskan dua kerajaan, yaitu ....
 

  1. Mataram dan Siak

  2. Pajang dan Perlak

  3. Banten dan Cirebon

  4. Makassar dan Bima

  5. Cirebon dan Demak

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

17

:

50

Klaim

Iklan

M. Zahirul

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Di bawah pemerintahan Daendels, Kerajaan Banten dan Cirebon dihapuskan dan daerahnya dinyatakan sebagai wilayah pemerintahan kolonial. Kedua kerajaan tersebut ditaklukan melalui politik “Devide et Impera” yang berakibat kedua kerajaan tersebut ditaklukan dan dijadikan bagian dari pemerintah kolonial. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Di bawah pemerintahan Daendels, Kerajaan Banten dan Cirebon dihapuskan dan daerahnya dinyatakan sebagai wilayah pemerintahan kolonial. Kedua kerajaan tersebut ditaklukan melalui politik “Devide et Impera” yang berakibat kedua kerajaan tersebut ditaklukan dan dijadikan bagian dari pemerintah kolonial. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan hal-hal berikut ini! : 1. Adanya persaingan dagang dengan kongsi lain 2. Pembangunan Jalan Raya Pos ( Anyer-Panarukan) sejauh 1100 Km 3. Meningkatkan jumlah tentara yang ada di Pulau ...

1

1.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia