Iklan

Pertanyaan

Semakin padatnya kota-kota besar, seperti Jakarta, membuat masyarakatnya berpindah tempat tinggal ke daerah lain di sekitar Jakarta sehingga terjadilah mobilitas horizontal. Kondisi ini menggambarkan bahwa mobilitas sosial dapat didorong oleh faktor ….

Semakin padatnya kota-kota besar, seperti Jakarta, membuat masyarakatnya berpindah tempat tinggal ke daerah lain di sekitar Jakarta sehingga terjadilah mobilitas horizontal. Kondisi ini menggambarkan bahwa mobilitas sosial dapat didorong oleh faktor …. 

  1. keadaan ekonomi yang terbukaundefined 

  2. tingkat pekerjaanundefined 

  3. tingginya angka kelahiran (fertilitas)undefined 

  4. perbedaan nasib seseorangundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

50

:

02

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tingginya angka kelahiran pada akhirnya dapat memicu kepadatan penduduk sehingga perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dapat terjadi dan menghasilkan mobilitas horizontal. Maka, jawaban yang tepat adalah C.

tingginya angka kelahiran pada akhirnya dapat memicu kepadatan penduduk sehingga perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dapat terjadi dan menghasilkan mobilitas horizontal. Maka, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Karena tingginya angka kelahiran atau fertilitas, maka penduduk suatu daerah akan semakin padat. Sebagai contoh, misalnya di kota-kota besar seperti Jakarta. Dengan penduduknya yang semakin padat dan lahan untuk tempat tinggal makin sedikit, maka hal tersebut membuat harga-harga rumah di kota-kota besar, seperti Jakarta menjadi sangat mahal. Karena semakin padat dan mahal, maka banyak masyarakat, yang tadinya bertempat tinggal di Jakarta, kemudian memilih untuk pindah ke daerah lain di sekitarnya, seperti Bogor, Depok, Bekasi, Tanggerang, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, tingginya angka kelahiran pada akhirnya dapat memicu kepadatan penduduk sehingga perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dapat terjadi dan menghasilkan mobilitas horizontal. Maka, jawaban yang tepat adalah C.

Karena tingginya angka kelahiran atau fertilitas, maka penduduk suatu daerah akan semakin padat. Sebagai contoh, misalnya di kota-kota besar seperti Jakarta. Dengan penduduknya yang semakin padat dan lahan untuk tempat tinggal makin sedikit, maka hal tersebut membuat harga-harga rumah di kota-kota besar, seperti Jakarta menjadi sangat mahal. Karena semakin padat dan mahal, maka banyak masyarakat, yang tadinya bertempat tinggal di Jakarta, kemudian memilih untuk pindah ke daerah lain di sekitarnya, seperti Bogor, Depok, Bekasi, Tanggerang, dan lain sebagainya. Oleh karena itu, tingginya angka kelahiran pada akhirnya dapat memicu kepadatan penduduk sehingga perpindahan penduduk dari satu tempat ke tempat lain dapat terjadi dan menghasilkan mobilitas horizontal. Maka, jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam upaya pemerataan pembangunan, pemerintah mengarahkan masyarakat agar bermigrasi ke daerah lain sehingga mobilitas sosial pun dapat terjadi. Faktor pendorong mobilitas sosial seperti di atas adal...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia