Iklan

Pertanyaan

Selain manusia dan ruang, waktu merupakan unsur penting lain dalam sejarah. Waktu menjadi unsur dan konsep penting dalam sejarah karena ....

Selain manusia dan ruang, waktu merupakan unsur penting lain dalam sejarah. Waktu menjadi unsur dan konsep penting dalam sejarah karena ....
 

  1. A. sejarah manusia berlangsung dalam waktu tertentu

  2. B. hanya manusia yang memiliki unsur dan konsep waktu

  3. C. wakru menentukan bekerjanya akal budi dan kesadaran

  4. D. waktu menjadi penentu utama perjalanan hidup manusia

  5. E. manusia membutuhkan waktu untuk menciptakan sejarah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

45

:

11

Klaim

Iklan

R. Anissa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban: D Manusia, ruang, dan waktu merupakan unsur penting dalam sejarah. Waktu menjadi unsur penting karena perjalanan hidup manusia tidak dapat dilepaskan oleh waktu. Masa lampau dalam sejarah bukan merupakan suatu masa yang final, berhenti ataupun tertutup, melainkan terus berproses memengaruhi masa kini dan masa depan. Masa lampau dapat dijadikan pembelajaran berharga untuk memperbaiki masa depan.

Jawaban: D

Manusia, ruang, dan waktu merupakan unsur penting dalam sejarah. Waktu menjadi unsur penting karena perjalanan hidup manusia tidak dapat dilepaskan oleh waktu. Masa lampau dalam sejarah bukan merupakan suatu masa yang final, berhenti ataupun tertutup, melainkan terus berproses memengaruhi masa kini dan masa depan. Masa lampau dapat dijadikan pembelajaran berharga untuk memperbaiki masa depan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

72

Muthia Qolbhi

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

xeryn

Ini yang aku cari! Bantu banget

Andika Tri Agusta

Makasih ❤️

Akun Baru

sangat membantu

Iklan

Pertanyaan serupa

Masyarakat Hindu melihat waktu sebagai....

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia