Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sel merupakan kesatuan unit struktural pada semua makhluk hidup. Hal ini mengandung pengertian bahwa ...

Sel merupakan kesatuan unit struktural pada semua makhluk hidup. Hal ini mengandung pengertian bahwa ...space 

  1. sel bertugas dalam penurunan sifat pada makhluk hidupspace 

  2. semua kegiatan dalam hidup dapat terselenggara karena adanya protoplasma dalam selspace 

  3. sel merupakan penyusunan utama tubuh makhluk hidupspace 

  4. pertumbuhan pada mahluk hidup disebabkan karena adanya sel dalam tubuhspace 

  5. reproduksi pada makhluk hidup disebabkan kemampuan sel untuk membelah dirispace 

Iklan

I. Amalia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat yaitu C.

jawaban yang tepat yaitu C.space 

Iklan

Pembahasan

Secara biologi, manusia, hewan, dan tumbuhan melakukan segala sesuatu yang dilakukan oleh sel. Kegiatan satu individu organisme (bersel satu dan bersel banyak) merupakan kegiatan tiap-tiap sel yang membentuk organisme tersebut. Sel merupakan unit struktural dan fungsional terkecil dari makhluk hidup. Sebagai unit struktural, berarti setiap makhluk hidup tersusun dari sel. Dengan demikian, jawaban yang tepat yaitu C.

Secara biologi, manusia, hewan, dan tumbuhan melakukan segala sesuatu yang dilakukan oleh sel. Kegiatan satu individu organisme (bersel satu dan bersel banyak) merupakan kegiatan tiap-tiap sel yang membentuk organisme tersebut. Sel merupakan unit struktural dan fungsional terkecil dari makhluk hidup. Sebagai unit struktural, berarti setiap makhluk hidup tersusun dari sel.

Dengan demikian, jawaban yang tepat yaitu C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

13

Octa Via

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Fathia Rahmah

Bantu banget

Annisa Salsabila

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sel dikatakan satuan fungsi makhluk hidup karena . . . .

14

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia