Iklan

Pertanyaan

Sekelompok siswa yang memiliki kekuasaan di sekolah melakukan tindakan pemaksaan terhadap siswa lainnya untuk menuruti semua keinginannya. Pemaksaan itu terkadang mendapat perlawanan dari beberapa siswa lain, tetapi mereka tidak mampu berbuat lebih. Kelompok siswa tersebut mempunyai kepentigan untuk selalu dimanja dan dituruti kemauannya oleh siswa siswa yang dikuasainya. Karena mereka adalah kelompok yang paling ditakuti di sekolah. Menurut Ralf Dahrendoft, hal itu dapat disimpulkan bahwa fokus kajiannya adalah ....

Sekelompok siswa yang memiliki kekuasaan di sekolah melakukan tindakan pemaksaan terhadap siswa lainnya untuk menuruti semua keinginannya. Pemaksaan itu terkadang mendapat perlawanan dari beberapa siswa lain, tetapi mereka tidak mampu berbuat lebih. Kelompok siswa tersebut mempunyai kepentigan untuk selalu dimanja dan dituruti kemauannya oleh siswa siswa yang dikuasainya. Karena mereka adalah kelompok yang paling ditakuti di sekolah. Menurut Ralf Dahrendoft, hal itu dapat disimpulkan bahwa fokus kajiannya adalah ....

  1. Konflik menciptakan suatu bentuk dominasi dalam kehidupan sosial di masyarakat

  2. Konflik terjadi antara kelas penguasa yang tidak mampu menunjukkan kekuasaannya

  3. Konflik dapat terjadi di masyarakat karena individu mempunyai peran dan kepentingan yang berbeda

  4. Konflik dapat terjadi karena peran dan kepentingan individu yang sama dalam mencapai tujuan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

22

:

34

Klaim

Iklan

F. Freelancer7

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Dahrendorf menjelaskan bahwa konflik merupakan suatu kondisi yang pasti akan terjadi di masyarakat karena individu yang menjadi bagian dari suatu masyarakat memiliki peran dan kepentingan yang berbeda-beda . Hal ini berkaitan dengan status atau kedudukan seseorang dalam masyarakat. Individu yang memiliki kedudukan yang lebih tinggi cenderung memiliki kepentingan dalam mendominasi anggota masyarakat lainnya yang memiliki kedudukan yang lebih rendah, sehingga tidak jarang konflik terjadi karena adanya paksaan-paksaan yang dilakukan oleh kelompok penguasa terhadap kelompok yang tidak memiliki kekuasaan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Dahrendorf menjelaskan bahwa konflik merupakan suatu kondisi yang pasti akan terjadi di masyarakat karena individu yang menjadi bagian dari suatu masyarakat memiliki peran dan kepentingan yang berbeda-beda. Hal ini berkaitan dengan status atau kedudukan seseorang dalam masyarakat. Individu yang memiliki kedudukan yang lebih tinggi cenderung memiliki kepentingan dalam mendominasi anggota masyarakat lainnya yang memiliki kedudukan yang lebih rendah, sehingga tidak jarang konflik terjadi karena adanya paksaan-paksaan yang dilakukan oleh kelompok penguasa terhadap kelompok yang tidak memiliki kekuasaan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Tokoh sosiologi modern Ralf Dahrendoft mempunyai pemikiran tentang konflik sosial, berikut ini konsep konflik sosial menurut Ralf Dahrendoft yang benar adalah ....

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia