Iklan

Pertanyaan

Sekelompok siswa melakukan percobaan menanam biji kacang hijau dalam 2 pot. 1. Pada masing-masing pot ditanam 4 butir biji kacang hijau 2. Pot pertama setiap hari disiram air 100 cc 3. Pot kedua setiap hari disiram air 200 cc 4. Setelah satu minggu ternyata tanaman yang tumbuh di pot pertama lebih tinggi dari tanaman di pot kedua Pernyataan manakah yang tepat berkaitan dengan percobaan tersebut?

Sekelompok siswa melakukan percobaan menanam biji kacang hijau dalam 2 pot.

1. Pada masing-masing pot ditanam 4 butir biji kacang hijau

2. Pot pertama setiap hari disiram air 100 cc

3. Pot kedua setiap hari disiram air 200 cc

4. Setelah satu minggu ternyata tanaman yang tumbuh di pot pertama lebih tinggi dari tanaman di pot kedua

Pernyataan manakah yang tepat berkaitan dengan percobaan tersebut?

  1. Kandungan oksigen dalam tanah mempengaruhi pertumbuhan kecambah

  2. Volume air yang diserap mempengaruhi kecepatan pertumbuhan kecambah

  3. Respirasi akar kecambah mempengaruhi pertumbuhan kecambah

  4. Cahaya pada percobaan tersebut mempengaruhi kecepatan pertumbuhan kecambah

  5. Kecepatan pertumbuhan kecambah pada pot 2 dipengaruhi aerasi tanah

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

05

:

45

:

50

Klaim

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Berdasarkan data diatas, faktor luar yang mempengaruhi pertumbuhan tanaman pada masing-masing pot adalah volume air yang dapat diserap akar tanaman. Tanaman pada pot pertama mendapatkan cukup air untuk diserap sehingga pertumbuhannya optimal, sementara itu tanaman pada pot kedua mendapatkan terlalu banyak air. Akibatnya penyerapan airnya menjadi kurang maksimal sehingga pertumbuhan tanamannya pun menjadi kurang maksimal.

Berdasarkan data diatas, faktor luar yang mempengaruhi pertumbuhan tanaman pada masing-masing pot adalah volume air yang dapat diserap akar tanaman. Tanaman pada pot pertama mendapatkan cukup air untuk diserap sehingga pertumbuhannya optimal, sementara itu tanaman pada pot kedua mendapatkan terlalu banyak air. Akibatnya penyerapan airnya menjadi kurang maksimal sehingga pertumbuhan tanamannya pun menjadi kurang maksimal.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Tri Duiva Maharani

Ini yang aku cari!

Iklan

Pertanyaan serupa

Dua kecambah yang sama diletakkan di tempat berbeda, yang satu terkena cahaya dan yang lain tidak. Dalam beberapa hari kecambah di tempat gelap ternyata jauh lebih panjang daripada kecambah yang ada d...

9

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia