Iklan

Pertanyaan

Sejak adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) Indonesia menghapus tarif pajak beberapa barang yang ditransaksikan dari ekspor maupun impor, hal tersebut dejalan dengan aspek ….

Sejak adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) Indonesia menghapus tarif  pajak beberapa barang yang ditransaksikan dari ekspor maupun impor, hal tersebut dejalan dengan aspek ….  

  1. produsen undefined 

  2. jaringan informasi  undefined

  3. perdagangan undefined 

  4. pembiayaan undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

06

:

42

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah opsi C.

jawaban yang tepat adalah opsi C. undefined 

Pembahasan

Aspek perdagangan adalah terwujudnya dalam bentuk penurunan dan penyeragaman tarif serta penghapusan berbagai hambatan non-tarif. Seperti adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) atau biasa disebut perdagangan bebas untuk negara-negara yang menjadi anggota ASEAN, perdagangan bebas tersebut berwujud pembebasan tarif pajak impor maupun ekspor, sehingga memudahkan perdagangan antar negara-negara anggota. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah opsi C.

Aspek perdagangan adalah terwujudnya dalam bentuk penurunan dan penyeragaman tarif serta penghapusan berbagai hambatan non-tarif. Seperti adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) atau biasa disebut perdagangan bebas untuk negara-negara yang menjadi anggota ASEAN, perdagangan bebas tersebut berwujud pembebasan tarif pajak impor maupun ekspor, sehingga memudahkan perdagangan antar negara-negara anggota. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah opsi C. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Masyarakat yang mempunyai pengetahuan dan keterampilan khusus akan mendapat peluang yang besar untuk bekerja di luar negeri sehingga dapat meningkatkan ….

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia