Iklan

Iklan

Pertanyaan

Segala sesuatu di sekitar manusia yang berwujud tindakan atau aktivitas manusia baik dalam hubungannya dengan lingkungan alam maupun hubungan antarmanusia ....

Segala sesuatu di sekitar manusia yang berwujud tindakan atau aktivitas manusia baik dalam hubungannya dengan lingkungan alam maupun hubungan antarmanusia ....
 

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalahlingkungan sosial (social environment). Berikut adalah penjelasannya. Dalam geografi ojek kajian geografi dapat dibedakan menjadi dua aspek utama, yaitu aspek fisik dan aspek sosial. Jika bumi dipandang dari segi teori lingkungan hidup, permukaan Bumi dapat dikelompokkan menjadi tiga kategori adalah sebagai berikut. lingkungan fisikal (physical environment), lingkungan biologis ( biological environment), lingkungan sosial (social environment). Dari kalimat dalam soal menujukkan pengertian dari lingkungan sosial atau (social environment). Lingkungan sosial ini adalah segala sesuatu di sekitar manusia yang berwujud tindakan atau aktivitas manusia baik dalam hubungannya dengan lingkungan alam maupun hubungan antarmanusia.

Jawaban benar pada soal ini adalah lingkungan sosial (social environment).

Berikut adalah penjelasannya.

Dalam geografi ojek kajian geografi dapat dibedakan menjadi dua aspek utama, yaitu aspek fisik dan aspek sosial. Jika bumi dipandang dari segi teori lingkungan hidup, permukaan Bumi dapat dikelompokkan menjadi tiga kategori adalah sebagai berikut.

  1. lingkungan fisikal (physical environment),
  2. lingkungan biologis (biological environment),
  3. lingkungan sosial (social environment).

Dari kalimat dalam soal menujukkan pengertian dari lingkungan sosial atau (social environment). Lingkungan sosial ini adalah segala sesuatu di sekitar manusia yang berwujud tindakan atau aktivitas manusia baik dalam hubungannya dengan lingkungan alam maupun hubungan antarmanusia.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Dyah Puspitasari

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dalam human geography yang dipelajariadalah aspek-aspek berikut....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia