Iklan

Pertanyaan

Seekor ikan berada dalam dalam sepertipada gambar berikut ini! Berapakah besar tekanan hidrostatis yangdialami ikan jika diketahui massa jenis air1 g/cm 3 dan percepatan gravitasi sebesar10 m/s 2 ?

Seekor ikan berada dalam dalam seperti pada gambar berikut ini!
 


 

Berapakah besar tekanan hidrostatis yang dialami ikan jika diketahui massa jenis air 1 g/cm3 dan percepatan gravitasi sebesar 10 m/s2?space 

  1. 8000 N/m2space 

  2. 1400 N/m2space 

  3. 140 N/m2space 

  4. 60 N/m2space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

51

:

15

Iklan

S. Afriyani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Diketahui : ρ = 1 g / cm 3 = 1000 kg / m 3 h = 140 - 60 = 80cm = 0,8m g =10 m/s 2 Ditanya : P h Penyelesaian : Tekanan yang hanya disebabkan oleh berat zat cair disebut tekananhidrostatis. Tekanan hidrostatis (P h ) secara matematis dituliskansebagai berikut. P h ​ ​ = ​ ρ g h ​ dimana ρ = massa jenis zat cair, g = percepatan gravitasi, dan h = kedalaman benda. Hitung tekanan yang dialami ikanmenggunakan persamaan hidrostatis. P h ​ ​ = = = ​ ρ g h 1000 × 10 × 0 , 8 8000 N / m 2 ​ Dengan demikian, tekanan hidrostatis yangdialami ikan adalah8.000 N/m 2 . Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Diketahui :

  

h = 140 - 60 = 80 cm = 0,8 m

= 10 m/s2

Ditanya : Ph

Penyelesaian :

Tekanan yang hanya disebabkan oleh berat zat cair disebut tekanan hidrostatis. Tekanan hidrostatis (Ph) secara matematis dituliskan sebagai berikut.

 

dimana  = massa jenis zat cair, g = percepatan gravitasi, dan = kedalaman benda.

Hitung tekanan yang dialami ikan menggunakan persamaan hidrostatis.

 

Dengan demikian, tekanan hidrostatis yang dialami ikan adalah 8.000 N/m2.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

81

Dondi Manggalayudha

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Ayu Bilqis Fayyaza

Ini yang aku cari! Makasih ❤️ Bantu banget Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget

Natalia Guadelupe Freitas

Pembahasan lengkap banget

annisa rahmafitri susilantari

Makasih ❤️ Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!