Iklan

Pertanyaan

Sediakan sebuah botol dengan sumbat gabus. Isi botol dengan sedikit air yang diberi warna. Lubangi sumbatnya dan masukkan sebuah sedotan plastik hingga ujungnya masuk ke dalam air. Tutuplah rapat-rapat celah antara sumbat dan sedotan dengan perekat. Jika botol kamu gosok, air akan naik ke sedotan. Dapatkah kamu menjelaskan peristiwa tersebut?

Sediakan sebuah botol dengan sumbat gabus. Isi botol dengan sedikit air yang diberi warna. Lubangi sumbatnya dan masukkan sebuah sedotan plastik hingga ujungnya masuk ke dalam air. Tutuplah rapat-rapat celah antara sumbat dan sedotan dengan perekat. Jika botol kamu gosok, air akan naik ke sedotan. Dapatkah kamu menjelaskan peristiwa tersebut?space 

 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

05

:

14

Iklan

D. Akbar

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jenderal Soedirman

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Percobaan ini memiliki prinsip yang sama dengan penggunaan termometer yang memanfaatkan peristiwa pemuaian zat cair saat suhunya berubah. Ketika botol digosok, suhu botol bertambah sehingga air dalam botol mengalami pemuaian volume . Karena botol ditutup rapat dan hanya tersisa lubang kecil (lubang kapiler) pada sedotan, maka pertambahan volume air yang terjadi akan tersalurkan melalui pipa kapiler tesebut, sehingga air naik melalui pipa.

Percobaan ini memiliki prinsip yang sama dengan penggunaan termometer yang memanfaatkan peristiwa pemuaian zat cair saat suhunya berubah. Ketika botol digosok, suhu botol bertambah sehingga air dalam botol mengalami pemuaian volume. Karena botol ditutup rapat dan hanya tersisa lubang kecil (lubang kapiler) pada sedotan, maka pertambahan volume air yang terjadi akan tersalurkan melalui pipa kapiler tesebut, sehingga air naik melalui pipa.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!