Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan peran Indonesia dalambidang politik di negara-negara ASEAN!

Sebutkan peran Indonesia dalam bidang politik di negara-negara ASEAN! undefined 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Peran Indonesia dalam ASEAN di bidang politik diantaranya yaitu: Sesuai dengan persetujuan antara pemerintah Indonesia dan ASEAN, pemerintah Indonesia menyediakan tempat bagi kantor baru Sekretarian ASEAN di wilayah Kabayoran Baru, Jakarta Selatan yang dulunya berfungsi sebagai Gedung Kantor Walikota Jakarta Selatan. Sekretariat ASEAN ini berfungsi sebagai penghubung antar badan atau komite di ASEAN, ataupun sebagai penghubung ASEAN dengan pihak eksternal termasuk organisasi internasional lainnya. Indonesia merupakan salah satu penggagas berdirinya ASEAN bersama dengan empat anggota ASEAN lainnya yaitu Thailand, Malaysia, Singapura dan Filipina melalui Deklarasi Bangkok pada tanggal 8 Agustus 1967, di Bangkok Thailand. Ketidakpastian kondisi keamanan dunia seperti terorisme yang terjadi pada bom Bali I dan II, penyelundupan obat-obatan terlarang maupun penyelundupan manusia dan tindakan kriminal lainnya yang mengancam keamanan negara membuat Indonesia mengajukan gagasan pembentukan komunitas keamanaan ASEAN atau ASEAN Security Community pada pertemuan Tingkat Tinggi Mentri ASEAN di Kamboja tahun 2003. Komunitas ini dibentuk sebagai kerja sama militer antar negara anggota ASEAN guna menciptakan perdamaian di Kawasan Asia Tenggara dan menolak penggunaan kekerasan dalam penyelesaian masalah yang terjadi di Asia Tenggara.

Peran Indonesia dalam ASEAN di bidang politik diantaranya yaitu:

  1. Sesuai dengan persetujuan antara pemerintah Indonesia dan ASEAN, pemerintah Indonesia menyediakan tempat bagi kantor baru Sekretarian ASEAN di wilayah Kabayoran Baru, Jakarta Selatan yang dulunya berfungsi sebagai Gedung Kantor Walikota Jakarta Selatan. Sekretariat ASEAN ini berfungsi sebagai penghubung antar badan atau komite di ASEAN, ataupun sebagai penghubung ASEAN dengan pihak eksternal termasuk organisasi internasional lainnya.
  2. Indonesia merupakan salah satu penggagas berdirinya ASEAN bersama dengan empat anggota ASEAN lainnya yaitu Thailand, Malaysia, Singapura dan Filipina melalui Deklarasi Bangkok pada tanggal 8 Agustus 1967, di Bangkok Thailand.
  3. Ketidakpastian kondisi keamanan dunia seperti terorisme yang terjadi pada bom Bali I dan II, penyelundupan obat-obatan terlarang maupun penyelundupan manusia dan tindakan kriminal lainnya yang mengancam keamanan negara membuat Indonesia mengajukan gagasan pembentukan komunitas keamanaan ASEAN atau ASEAN Security Community pada pertemuan Tingkat Tinggi Mentri ASEAN di Kamboja tahun 2003. Komunitas ini dibentuk sebagai kerja sama militer antar negara anggota ASEAN guna menciptakan perdamaian di Kawasan Asia Tenggara dan menolak penggunaan kekerasan dalam penyelesaian masalah yang terjadi di Asia Tenggara.  undefined   

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Sifa Diannn22

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan masing-masing tiga (3) contoh kerja sama ASEAN di bidang politik dan ekonomi!

6

3.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia