Iklan

Pertanyaan

Sebutkan komoditi ekspor yang ditanam pada Sistem Tanam Paksa kolonial Belanda?

Sebutkan komoditi ekspor yang ditanam pada Sistem Tanam Paksa kolonial Belanda?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

47

:

38

Klaim

Iklan

I. Uga

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

komoditi ekspor yang ditanam pada sistem tanam paksa kolonial Belanda antara lain tebu, kopi, serta nila atau tarum.

 komoditi ekspor yang ditanam pada sistem tanam paksa kolonial Belanda antara lain  tebu, kopi, serta nila atau tarum.undefined

Pembahasan

Cultuurstelsel atau sistem tanam paksa adalah kebijakan Pemerintah Hindia Belanda memaksa para petani bumiputra menyisihkan sebagian lahannya untuk ditanami komoditas ekspor atau bekerja suka rela menggarap tanah pemerintah.Sistem tanam paksa dibuat oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada 1830. Van den Bosch mewajibkan para petani menyediakan seperlima atau 20 persen lahannya untuk ditanami komoditas yang sangat laku di pasar Eropa.Komoditas yang dimaksud di antaranya tebu, kopi, serta nila atau tarum. Tanaman ini ditanam di samping padi yang digarap petani.Tanah yang dialokasikan untuk komoditas ekspor, tidak dikenakan pajak. Petani baru mendapat keuntungan jika hasil tanaman nilainya lebih dari nilai pajak yang dibebaskan. Namun jika gagal panen, maka petani harus mengganti rugi. Risiko gagal panen hanya ditanggung pemerintah jika disebabkan hal-hal di luar kelalaian petaninya. Dengan demikian,komoditi ekspor yang ditanam pada sistem tanam paksa kolonial Belanda antara lain tebu, kopi, serta nila atau tarum.

Cultuurstelsel atau sistem tanam paksa adalah kebijakan Pemerintah Hindia Belanda memaksa para petani bumiputra menyisihkan sebagian lahannya untuk ditanami komoditas ekspor atau bekerja suka rela menggarap tanah pemerintah. Sistem tanam paksa dibuat oleh Gubernur Jenderal Johannes van den Bosch pada 1830. Van den Bosch mewajibkan para petani menyediakan seperlima atau 20 persen lahannya untuk ditanami komoditas yang sangat laku di pasar Eropa. Komoditas yang dimaksud di antaranya tebu, kopi, serta nila atau tarum. Tanaman ini ditanam di samping padi yang digarap petani. Tanah yang dialokasikan untuk komoditas ekspor, tidak dikenakan pajak. Petani baru mendapat keuntungan jika hasil tanaman nilainya lebih dari nilai pajak yang dibebaskan. Namun jika gagal panen, maka petani harus mengganti rugi. Risiko gagal panen hanya ditanggung pemerintah jika disebabkan hal-hal di luar kelalaian petaninya.undefined

Dengan demikian, komoditi ekspor yang ditanam pada sistem tanam paksa kolonial Belanda antara lain  tebu, kopi, serta nila atau tarum.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada tahun 1828 pemerintah Belanda menerapkan sistem tanam paksa yang mewajibkan penduduk pribumi menanami sebagian dari tanahnya dengan tanaman yang sudah ditentukan oleh pemerintah dan hasilnya dise...

2

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia