Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!
 

Perahu Kertas berkisah tentang pasang surut hubungan dua anak manusia bernama Kugy (Maudy Ayunda) dan Keenan (Adipati Dolken). Kugy adalah seorang gadis tomboy, periang, dan percaya bahwa dirinya adalah agen Dewa Neptunus, sebuah kepercayaan atau keyakinan yang irasional yang orang-orang modern sekarang menganggapnya sebagai dongeng saja. Kugy selalu memiliki ritual unik, yaitu menulis setiap curahan hatinya ke selembar kertas lalu dibuatnya menjadi perahu untuk kemudian dihanyutkannya ke air. Meskipun sekilas dia gadis periang yang slengekan, namun dia memiliki pandangan hidup yang cenderung filosofis.undefined 

Sebutkan kelemahan film yang ditonjolkan penulis dalam teks ulasan di atas!

Sebutkan kelemahan film yang ditonjolkan penulis dalam teks ulasan di atas! 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

tidak terdapat kalimat yang memaparkan kelemahan film dalam kutipan teks tersebut.

tidak terdapat kalimat yang memaparkan kelemahan film dalam kutipan teks tersebut.undefined 

Iklan

Pembahasan

Teks tersebut merupakan teks ulasan.Teks ulasan adalah tanggapan, pemaparan, dan penilaian suatu karya sebagai informasi dan bahan pertimbangan bagi calon pembaca atau seseorang yang telah menikmati karya. Tidak terdapat kalimat yang memaparkankelemahan film dalam kutipan teks tersebut, karena kutipan teks tersebut merupakan bagian dari struktur teks ulasan analisis . Analisis memaparkankeberadaan unsur-unsur cerita, seperti tema, penokohan, dan alur. Adapun struktur teks ulasan yang memaparkan kelebihan dan kekurangan suatu karya disebut evaluasi . Dengan demikian, tidak terdapat kalimat yang memaparkan kelemahan film dalam kutipan teks tersebut.

Teks tersebut merupakan teks ulasan. Teks ulasan adalah tanggapan, pemaparan, dan penilaian suatu karya sebagai informasi dan bahan pertimbangan bagi calon pembaca atau seseorang yang telah menikmati karya.

Tidak terdapat kalimat yang memaparkan kelemahan film dalam kutipan teks tersebut, karena kutipan teks tersebut merupakan bagian dari struktur teks ulasan analisis. Analisis memaparkan keberadaan unsur-unsur cerita, seperti tema, penokohan, dan alur. Adapun struktur teks ulasan yang memaparkan kelebihan dan kekurangan suatu karya disebut evaluasi.

Dengan demikian, tidak terdapat kalimat yang memaparkan kelemahan film dalam kutipan teks tersebut.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

81

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hal apa sajakah yang dibahas dalam suatu teks ulasan?

70

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia