Sebutkan jenis-jenis tulang keras berdasarkan bentuknya!
I. Nur
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang
Tulang merupakan organ gerak pasif pada manusia. Tulang keras terbentuk dari sel-sel pembentuk tulang atau dikenal dengan istilah osteoblas. Berdasarkan bentuknya, tulang terbagi menjadi empat, yaitu tulang pipih, tulang pipa, tulang pendek, dan tulang tak beraturan.
351
5.0 (1 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia