Iklan

Pertanyaan

Sebutkan jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam Berita!

Sebutkan jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam Berita! 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

49

:

26

Klaim

Iklan

W. Wahyuni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam berita adalah bahasa baku, kalimat langsung, kata kerja mental, konjungsi temporal, dan kata berimbuhan.

jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam berita adalah bahasa baku, kalimat langsung, kata kerja mental, konjungsi temporal, dan kata berimbuhan.undefined 

Pembahasan

Kaidah kebahasaan teks berita ada beberapa jenis yakni (1) menggunakan bahasa yang standar atau baku agar memudahkan pembaca untuk memahami isi berita; (2) terdapat penggunaan kalimat langsung yang ditandai dengan dua tanda petik ganda dan disertai keterangan penyertaan; (3) menggunakan kata kerja mental yaitu kata kerja yang menunjukkan sikap seseorang; (4) penggunaan fungsi keterangan waktu dan tempat; (5) penggunaan konjungsi temporal yang menunjukkan urutan waktu; (6) sering mencantumkan kata-kata berimbuhan; (7) memperhatikan penggunaan huruf kapital, utamanya pada nama orang dan nama suatu daerah; dan (8) memperhatikan penggunaan tanda baca sesuai kaidah. Dengan demikian, jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam berita adalah bahasa baku, kalimat langsung, kata kerja mental, konjungsi temporal, dan kata berimbuhan.

Kaidah kebahasaan teks berita ada beberapa jenis yakni (1) menggunakan bahasa yang standar atau baku agar memudahkan pembaca untuk memahami isi berita; (2) terdapat penggunaan kalimat langsung yang ditandai dengan dua tanda petik ganda dan disertai keterangan penyertaan; (3) menggunakan kata kerja mental yaitu kata kerja yang menunjukkan sikap seseorang; (4) penggunaan fungsi keterangan waktu dan tempat; (5) penggunaan konjungsi temporal yang menunjukkan urutan waktu; (6) sering mencantumkan kata-kata berimbuhan; (7) memperhatikan penggunaan huruf kapital, utamanya pada nama orang dan nama suatu daerah; dan (8) memperhatikan penggunaan tanda baca sesuai kaidah.

Dengan demikian, jenis-jenis kaidah kebahasaan yang terdapat dalam berita adalah bahasa baku, kalimat langsung, kata kerja mental, konjungsi temporal, dan kata berimbuhan.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Adinda Zahranti

Bantu banget

Habil Ryan Pahlevi

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Angin puting beliung telah ... kawasan pemukiman penduduk di Bantul. Kata yang tepat untuk melengkapi kalimat tersebut adalah ....

13

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia