Iklan

Pertanyaan

Sebutkan dan jelaskan macam mutasi berdasarkan arah mutasinya!

Sebutkan dan jelaskan macam mutasi berdasarkan arah mutasinya!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

10

:

51

Iklan

N. Fakhirah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Mutasi adalah peristiwa perubahan materi genetik kromosom atau DNA di dalam inti sel. Organisme yang mengalami mutasi disebut mutan. Sementara itu, penyebab mutasi disebut mutagen.Perubahan materi genetik tersebut menyebabkan perubahan sifat pada tingkat sel maupun tingkat individu. Berdasarkan arah mutasinya, mutasi terbagi menjadi: Mutasi maju atau forward mutations , yaitu peristiwa mutasi yang merubah dari fenotipe normal meniadi abnormal. Mutasi balik atau back mutations , yaitu peristiwa mutasi yang dapat mengembalikan dari fenotipe tidak normal menjadi fenotipe normal.

Mutasi adalah peristiwa perubahan materi genetik kromosom atau DNA di dalam inti sel. Organisme yang mengalami mutasi disebut mutan. Sementara itu, penyebab mutasi disebut mutagen. Perubahan materi genetik tersebut menyebabkan perubahan sifat pada tingkat sel maupun tingkat individu. Berdasarkan arah mutasinya, mutasi terbagi menjadi:

  1. Mutasi maju atau forward mutations, yaitu peristiwa mutasi yang merubah dari fenotipe normal meniadi abnormal.
  2. Mutasi balik atau back mutations, yaitu peristiwa mutasi yang dapat mengembalikan dari fenotipe tidak normal menjadi fenotipe normal.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!