Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan contoh-contoh perilaku kriminal yang terdapat di tengah-tengah masyarakat!

Sebutkan contoh-contoh perilaku kriminal yang terdapat di tengah-tengah masyarakat!space space  

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kriminalitas merupakan suatu tindakan yang dilakukan oleh individu maupun dalam berbagam bentuk kelompok sosial yang dilakukan secara sadar yang dimana tindakan tersebut telah melanggar nilai sosial,hukum dan norma yang berlaku dalam masyarakat. Contoh kriminalitas di masyarakat Indonesia yang mudah ditemukan dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai berikut: Kekerasan seksual terhadap anak usia dini yang dilakukan oleh Ryan Jombang, yang kemudian memutilasi para korbannya yang berdampak pada adanya penyimpangan maupun kekerasan seksual tidak dapat dihindari. Melakukan kejahatan berupa penipuan dengan alibi korban telah memenangkan undian berhadiah. Yang berdampak pada adanya korban yang tidak cermat akan mengalami kerugian besar akibat penipuan tersebut. Praktik pelecehan seksual yang sering terjadi di dalam transportasi umum di kota-kota besar. Yang berdampak pada adanya transportasi umum menjadi tidak nyaman lagi dan peminat penggunaan transportasi umum menjadi berkurang. Penyelundupan narkoba dibeberapa daerah. Yang berdampak pada rusaknya generasi muda akibat penyalahgunaan narkoba. Korupsi yang dilakukan oleh beberapa oknum pemerintahan yang telah merugikan negara. Yang berdampak pada adanya pembangunan daerah tersebut menjadi terhambat dan menimbulkan dampak masalah sosial yang lain akibat tindakan korupsi tersebut. Pembegalan motor yang sering terjadi di daerah yang jauh dari penduduk pada malam hari. Yang berdampak pada hadirnya perasaantidak aman saat berpergian pada malam hari dan merasa selalu waspada.

Kriminalitas merupakan suatu tindakan yang dilakukan oleh individu maupun dalam berbagam bentuk kelompok sosial yang dilakukan secara sadar  yang dimana tindakan tersebut telah melanggar nilai sosial, hukum dan norma yang berlaku dalam masyarakat.space space  

Contoh kriminalitas di masyarakat Indonesia yang mudah ditemukan dalam kehidupan sehari-hari adalah sebagai berikut:

  1. Kekerasan seksual terhadap anak usia dini yang dilakukan oleh Ryan Jombang, yang kemudian memutilasi para korbannya yang berdampak pada adanya penyimpangan maupun kekerasan seksual tidak dapat dihindari.
  2. Melakukan kejahatan berupa penipuan dengan alibi korban telah memenangkan undian berhadiah. Yang berdampak pada adanya korban yang tidak cermat akan mengalami kerugian besar akibat penipuan tersebut.
  3. Praktik pelecehan seksual yang sering terjadi di dalam transportasi umum di kota-kota besar. Yang berdampak pada adanya transportasi umum menjadi tidak nyaman lagi dan peminat penggunaan transportasi umum menjadi berkurang.
  4. Penyelundupan narkoba dibeberapa daerah. Yang berdampak pada rusaknya generasi muda akibat penyalahgunaan narkoba.
  5. Korupsi yang dilakukan oleh beberapa oknum pemerintahan yang telah merugikan negara. Yang berdampak pada adanya pembangunan daerah tersebut menjadi terhambat dan menimbulkan dampak masalah sosial yang lain akibat tindakan korupsi tersebut.
  6. Pembegalan motor yang sering terjadi di daerah yang jauh dari penduduk pada malam hari. Yang berdampak pada hadirnya perasaan tidak aman saat berpergian pada malam hari dan merasa selalu waspada.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Indah Nia Agustine

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Korupsi yang semakin marak dilakukan di kalangan kelas atas termasuk penyimpangan dalam bentuk kriminalitas karena ....

41

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia