Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan ciri-ciri sistem perekonomian kapitalis!

Sebutkan ciri-ciri sistem perekonomian kapitalis! space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Sistem ekonomi kapitalis merupakan suatu sistem ekonomi ketika pemerintah sama sekali tidak turut campur tangan dan tidak berusaha memengaruhi kegiatan ekonomi yang dilakukan masyarakat. Pada sistem perekonomian ini, seluruh sumber daya yang tersedia dimiliki dan dikuasai oleh masyarakat.. Masyarakat mempunyai kebebasan penuh dalam mengolah sumber daya tersebut. Masyarakat bebas menentukan jenis pekerjaan yang mereka ingin lakukan dan jenis usaha yang akan dikembangkan. Ciri-ciri sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut. Campur tangan pemerintah sangat minim. Pemerintah hanya sebagai pengamat di dalam perekonomian dan menentukan sedikit kebijakan dalam bidang perekonomian. Mengakui pemilikan individual atas faktor-faktor produksi. Setiap individu bebas mengatur perekonomian danbebas memiliki alat-alat produksi.Tidak ada larangan dari pemerintah setiap individu boleh memiliki faktor-faktor produksi seperti tanah. Kebebasan masyarakat untuk berinovasi diakui dan dihormati. Dalam kegiatan ekonomi setiap individu mempunyai keleluasaan dan kebebasan untuk mengembangkan ide, gagasan dan inovasinya sehingga dalam sistem ini tercipta barang-barang yang lebih berkualitas. Menganut sistem keadilan, setiap orang menerima imbalan berdasarkan prestasi kerjanya. Bagi mereka yang bekerja keras sehingga memperoleh kemampuan ekonomi akan mendapatkan hasil yang maksimal tetapi bagi yang malas-malasan tidak akan mendapatkan apa-apa.

Sistem ekonomi kapitalis merupakan suatu sistem ekonomi ketika pemerintah sama sekali tidak turut campur tangan dan tidak berusaha memengaruhi kegiatan ekonomi yang dilakukan masyarakat. Pada sistem perekonomian ini, seluruh sumber daya yang tersedia dimiliki dan dikuasai oleh masyarakat.. Masyarakat mempunyai kebebasan penuh dalam mengolah sumber daya tersebut. Masyarakat bebas menentukan jenis pekerjaan yang mereka ingin lakukan dan jenis usaha yang akan dikembangkan.

Ciri-ciri sistem ekonomi kapitalis adalah sebagai berikut.

  1. Campur tangan pemerintah sangat minim.
    Pemerintah hanya sebagai pengamat di dalam perekonomian dan menentukan sedikit kebijakan dalam bidang perekonomian.
  2. Mengakui pemilikan individual atas faktor-faktor produksi.
    Setiap individu bebas mengatur perekonomian dan bebas memiliki alat-alat produksi.Tidak ada larangan dari pemerintah setiap individu boleh memiliki faktor-faktor produksi seperti tanah.
  3. Kebebasan masyarakat untuk berinovasi diakui dan dihormati.
    Dalam kegiatan ekonomi setiap individu mempunyai keleluasaan dan kebebasan untuk mengembangkan ide, gagasan dan inovasinya sehingga dalam sistem ini tercipta barang-barang yang lebih berkualitas.
  4. Menganut sistem keadilan, setiap orang menerima imbalan berdasarkan prestasi kerjanya.
    Bagi mereka yang bekerja keras sehingga memperoleh kemampuan ekonomi akan mendapatkan hasil yang maksimal tetapi bagi yang malas-malasan tidak akan mendapatkan apa-apa. space 

Latihan Bab

Pengertian Sistem Ekonomi

Sistem Ekonomi Tradisional

Sistem Ekonomi Pasar

Sistem Ekonomi Komando

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2rb+

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan matriks berikut! Berdasarkan tabel di atas, yang merupakan ciri sistem ekonomi pasar adalah nomor ....

143

5.0

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia