Iklan

Pertanyaan

Sebutkan cabang biologi yang mempelajari tentang pengelompokan mahluk hidup!

Sebutkan cabang biologi yang mempelajari tentang pengelompokan mahluk hidup!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

15

:

36

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Taksonomi merupakan cabang ilmu biologi yang mempelajari tentangcara pengelompokan dan pengkategorian makhluk hidup yang didasarkan pada ciri-ciri tertentu.Prinsip dan cara mengelompokkan makhluk hidup menurut ilmu taksonomi adalah dengan membentuk takson. Takson dibentuk dengan jalan mencandra objek atau makhluk hidup yang diteliti dengan mencari persamaan ciri maupun perbedaan yang dapat diamati.

Taksonomi merupakan cabang ilmu biologi yang mempelajari tentang cara pengelompokan dan pengkategorian makhluk hidup yang didasarkan pada ciri-ciri tertentu. Prinsip dan cara mengelompokkan makhluk hidup menurut ilmu taksonomi adalah dengan membentuk takson. Takson dibentuk dengan jalan mencandra objek atau makhluk hidup yang diteliti dengan mencari persamaan ciri maupun perbedaan yang dapat diamati.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!