Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan beberapa faktor yang mempengaruhi terbentuknya antagonisme sosial?

Sebutkan beberapa faktor yang mempengaruhi terbentuknya antagonisme sosial? 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Konflik adalah sebuah gejala sosial yang akan selalu hadir dalam kehidupan bermasyarakat. Konflik bersifat senantiasa ada dalam setiap ruang dan waktu, di mana saja dan kapan saja. Konflik dapat disebabkan karena adanya antagonisme sosial. Antagonisme sosial dapat juga dikatakan sebagai pertentangan. Adapun penyebab terjadinya antagonisme sosial adalah sebagai berikut : Perbedaan antarindividu Perbedaan antarkebudayaan Perbedaan kepentingan Perbedaan etnis Perbedaan ras Perbedaan Agama

Konflik adalah sebuah gejala sosial yang akan selalu hadir dalam kehidupan bermasyarakat. Konflik bersifat senantiasa ada dalam setiap ruang dan waktu, di mana saja dan kapan saja. Konflik dapat disebabkan karena adanya antagonisme sosial. Antagonisme sosial dapat juga dikatakan sebagai pertentangan. Adapun penyebab terjadinya antagonisme sosial adalah sebagai berikut :

  1. Perbedaan antarindividu
  2. Perbedaan antarkebudayaan
  3. Perbedaan kepentingan
  4. Perbedaan etnis
  5. Perbedaan ras
  6. Perbedaan Agamaundefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Ra

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang merupakan faktor penyebab terjadinya konflik adalah ...

65

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia