Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan 4 pemanfaatan penginderaan jauh dalam bidang geologi, geodesi, dan lingkungan!

Sebutkan 4 pemanfaatan penginderaan jauh dalam bidang geologi, geodesi, dan lingkungan!

Iklan

D. Nurfita

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Manfaat penginderaan jauh di bidang ilmu bumi (geofisika, geologi, dan geodesi) diantaranya adalah sebagai berikut: Melakukan pemetaan permukaan, di samping pemotretan dengan pesawat terbang dan menggunakan aplikasi GIS. Menentukan struktur geologi dan macam batuan. Melakukan pemantauan daerah bencana (kebakaran), pemantauan aktivitas gunung berapi, dan pemantauan persebaran debu vulkanik. Melakukan pemantauan distribusi sumber daya alam, seperti hutan (lokasi, macam, kepadatan, dan perusakan), bahan tambang (uranium, emas, minyak bumi, dan batubara. Melakukan pemantauan pencemaran laut dan lapisan minyak di laut. Melakukan pemantauan pencemaran udara dan pencemaran laut.

Manfaat penginderaan jauh di bidang ilmu bumi (geofisika, geologi, dan geodesi) diantaranya adalah sebagai berikut:

  1. Melakukan pemetaan permukaan, di samping pemotretan dengan pesawat terbang dan menggunakan aplikasi GIS.
  2. Menentukan struktur geologi dan macam batuan.
  3. Melakukan pemantauan daerah bencana (kebakaran), pemantauan aktivitas gunung berapi, dan pemantauan persebaran debu vulkanik.
  4. Melakukan pemantauan distribusi sumber daya alam, seperti hutan (lokasi, macam, kepadatan, dan perusakan), bahan tambang (uranium, emas, minyak bumi, dan batubara.
  5. Melakukan pemantauan pencemaran laut dan lapisan minyak di laut.
  6. Melakukan pemantauan pencemaran udara dan pencemaran laut.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

66

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pembuatan peta lokasi tempat pembuangan akhir membutuhkan data dari peta .... Peta topografi Peta jaringan jalan Peta persebaran permukiman Peta jenis dan struktur batuan

12

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia