Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebutkan 3 peristiwa apa saja yang disebabkan oleh pencemaran udara!

Sebutkan 3 peristiwa apa saja yang disebabkan oleh pencemaran udara!

Iklan

F. Martha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Manado

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pencemaran udara dapat menyebabkan berbagai dampak bagi kehidupan, seperti : Kesehatan. Kualitas udara yang menurun akibat pencemaran dapat menimbulkan berbagai macam penyakit. Salah satu contohnya penyakit ISPA atau infeksi saluran pernafasan. Menimbulkan efek rumah kaca.Konsentrasi karbon dioksida dan karbon monoksida yang tinggi di atmosfer akan memicu terjadinya efek rumah kaca, yaitu peningkatan suhu bumi. Rusaknya lapisan ozon.CFC adalah senyawa yang sering digunakan dalam produk-produk pendingin. CFC yang terurai di atmosfer akan memicu reaksi dengan oksigen penyusun ozon. Dengan demikian ozon akan terurai dan menyebabkan lapisan ozon berlubang. Padahal lapisan ozon berfungsi sebagai pelindung bumi dari panasnya sinar matahari.

Pencemaran udara dapat menyebabkan berbagai dampak bagi kehidupan, seperti :

  1. Kesehatan. Kualitas udara yang menurun akibat pencemaran dapat menimbulkan berbagai macam penyakit. Salah satu contohnya penyakit ISPA atau infeksi saluran pernafasan.
  2. Menimbulkan efek rumah kaca. Konsentrasi karbon dioksida dan karbon monoksida yang tinggi di atmosfer akan memicu terjadinya efek rumah kaca, yaitu peningkatan suhu bumi.
  3. Rusaknya lapisan ozon. CFC adalah senyawa yang sering digunakan dalam produk-produk pendingin. CFC yang terurai di atmosfer akan memicu reaksi dengan oksigen penyusun ozon. Dengan demikian ozon akan terurai dan menyebabkan lapisan ozon berlubang. Padahal lapisan ozon berfungsi sebagai pelindung bumi dari panasnya sinar matahari.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

165

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa meningkatnya CO 2 di udara dapat mengakibatkan sesak napas?

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia