Iklan

Pertanyaan

Sebutkan 3 kelebihan dan dampak negatif bioteknologi modern?

Sebutkan 3 kelebihan dan dampak negatif bioteknologi modern?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

55

:

50

Iklan

D. Enty

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kelebihan bioteknologi modern: Di bidang lingkungan digunakan untuk mengurangi pencemaran lingkungan akibat pemakaian pestisida dengan adanya tanaman tahan serangan serangga. Mengurangi pencemaran limbah dengan penggunaan bakteri Thiobacillus ferrooxidans untuk memisahkan logam dari bijinya. Terjadi persaingan untuk mencari tanaman baru atau varietas baru dari rekayasa genetika di kalangan idustri sehingga meningkatkan sosial ekonomi. Kekurangan bioteknologi modern: Penyebaran bakteri strain secara liar. Sebagai contoh strain bakteri yang dapat menjadi pembersih tumpahan minyak di lautan dengan mengonsumsinya harus diawasi karena berbahaya jika berada di tempat-tmepat seperti pengeboran minyak. Penyalahgunaan senjata biologis. Senjata biologis yang berasal dari bakteri atau virus dan bersifat toksik dan patogen menjadi senjata sangat berbahaya karena dapat berkembang biak secara liar sehingga keberadaannya lestari. Muncul tanaman super gulma. Tanaman budidaya hasil rekayasa genetika memungkinkan terjadinya pemindahan gen ke tanaman liar yang mempunyai kemampuan sagat adapatif tehadap lingkungan dan resisten herbisida. Keturanannya dapat menjadi super gulma.

Kelebihan bioteknologi modern:

  1. Di bidang lingkungan digunakan untuk mengurangi pencemaran lingkungan akibat pemakaian pestisida dengan adanya tanaman tahan serangan serangga.
  2. Mengurangi pencemaran limbah dengan penggunaan bakteri Thiobacillus ferrooxidans untuk memisahkan logam dari bijinya.
  3. Terjadi persaingan untuk mencari tanaman baru atau varietas baru dari rekayasa genetika di kalangan idustri sehingga meningkatkan sosial ekonomi.

Kekurangan bioteknologi modern:

  1. Penyebaran bakteri strain secara liar. Sebagai contoh strain bakteri yang dapat menjadi pembersih tumpahan minyak di lautan dengan mengonsumsinya harus diawasi karena berbahaya jika berada di tempat-tmepat seperti pengeboran minyak.
  2. Penyalahgunaan senjata biologis. Senjata biologis yang berasal dari bakteri atau virus dan bersifat toksik dan patogen menjadi senjata sangat berbahaya karena dapat berkembang biak secara liar sehingga keberadaannya lestari.  
  3. Muncul tanaman super gulma. Tanaman budidaya hasil rekayasa genetika memungkinkan terjadinya pemindahan gen ke tanaman liar yang mempunyai kemampuan sagat adapatif tehadap lingkungan dan resisten herbisida. Keturanannya dapat menjadi super gulma.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!