Iklan

Pertanyaan

Sebutkan 2 hal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia!

Sebutkan 2 hal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia!undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

29

:

40

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

duahal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia adalah perasaan tertindas oleh penjajahan yang dilakukan oleh bangsa asing dan jugapengaruh kejayaan masa lampau.

dua hal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia adalah perasaan tertindas oleh penjajahan yang dilakukan oleh bangsa asing dan juga pengaruh kejayaan masa lampau.

Pembahasan

Latar belakang munculnya nasionalisme di Indonesia adalahkarena pengaruh dari dalam Bangsa Indonesia sendiri yang telah merasa tertindas dan tersakiti oleh bangsa asing yang menjajah Indonesia, Bangsa Indonesia yang melihat jaman terdahulunya telah ada beberapa kerajaan seperti Majapahit dan Sriwijaya yang sangat megah dan bisa berkuasa atas hampir seluruh wilayah Indonesia, sedangkan sekarang wilayah Indonesia malah dipersempit oleh bangsa asing. Keadaan ini semakin didorong dengan munculnya kaum terpelajar di Indonesia dan juga karena faktor eksternal,yakni Indonesia melihat Bangsa Asia lainnya yang berhasil bangkit melawan Barat, seperti Jepang menang atas Rusia. Dengan demikian, duahal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia adalah perasaan tertindas oleh penjajahan yang dilakukan oleh bangsa asing dan jugapengaruh kejayaan masa lampau.

Latar belakang munculnya nasionalisme di Indonesia adalah karena pengaruh dari dalam Bangsa Indonesia sendiri yang telah merasa tertindas dan tersakiti oleh bangsa asing yang menjajah Indonesia, Bangsa Indonesia yang melihat jaman terdahulunya telah ada beberapa kerajaan seperti Majapahit dan Sriwijaya yang sangat megah dan bisa berkuasa atas hampir seluruh wilayah Indonesia, sedangkan sekarang wilayah Indonesia malah dipersempit oleh bangsa asing. Keadaan ini semakin didorong dengan munculnya kaum terpelajar di Indonesia dan juga karena faktor eksternal, yakni Indonesia melihat Bangsa Asia lainnya yang berhasil bangkit melawan Barat, seperti Jepang menang atas Rusia.

Dengan demikian, dua hal yang melatarbelakangi munculnya nasionalisme indonesia adalah perasaan tertindas oleh penjajahan yang dilakukan oleh bangsa asing dan juga pengaruh kejayaan masa lampau.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Rere

Pembahasan lengkap banget

Intan Triyeliza

Makasih ❤️

Regina

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa saja semangat nasionalisme bangsa Indonesia.

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia