Iklan

Pertanyaan

Sebuah zat cair diukur suhunya menggunakan termometer Fahrenheit diperoleh angka 105°F. Berapakah suhu zat cair tersebut jika diukur menggunakan termometer Celcius!

Sebuah zat cair diukur suhunya menggunakan termometer Fahrenheit diperoleh angka 105°F. Berapakah suhu zat cair tersebut jika diukur menggunakan termometer Celcius!space space  

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

52

:

35

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

suhu benda pada skala Celcius adalah 40,6º C.

suhu benda pada skala Celcius adalah 40,6º C.space

Pembahasan

Pembahasan
lock

Titik bawah termometer Fahrenheit adalah 32°F sedangkan termometer Celcius adalah 0°C dan titik atas thermometer Fahrenheitadalah 212°F sedangkan thermometer Celcius adalah 100°C. Jadi 180 skala Fahrenheit = 100 skala Celcius, sehingga dapat dinyatakan persamaan sebagai berikut: Suatu zat mempunyai suhu 105° F maka suhu benda pada skala Celciusadalah sebagai berikut: Suhu benda apabila diukur dengan menggunakan termometer Celcius adalah 40,6 º C. Dengan demikian, suhu benda pada skala Celcius adalah 40,6º C.

Titik bawah termometer Fahrenheit adalah  32°F sedangkan termometer Celcius adalah 0°C dan titik atas thermometer Fahrenheit adalah 212°F sedangkan thermometer Celcius adalah 100°C. Jadi 180 skala Fahrenheit = 100 skala Celcius, sehingga dapat dinyatakan persamaan sebagai berikut:

Error converting from MathML to accessible text.  

Suatu zat mempunyai suhu 105° F maka suhu benda pada skala Celcius adalah sebagai berikut:

Error converting from MathML to accessible text.  

Suhu benda apabila diukur dengan menggunakan termometer Celcius adalah 40,6 º C.

Dengan demikian, suhu benda pada skala Celcius adalah 40,6º C.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada suhu berapakah suhu masing-masing skala berlaku t ∘ F = 2 t ∘ R

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia