Iklan

Pertanyaan

Sebuah tangki berisi penuh gas nitrogen 40 kg pada tekanan 7,0 atm dan bersuhu 77 0 C. Setelah diselidiki, ternyata pada tangki tersebut terjadi kebocoran sehingga memungkinkan gas nitrogen tersebut lolos keluar. Ketika tangki tersebut berada pada suhu 27 0 C dan tekanan 3 atm, perbandingan massa nitrogen yang lolos keluar dengan massa mula-mula adalah …. (1 atm = 10 5 Pa).

Sebuah tangki berisi penuh gas nitrogen 40 kg pada tekanan 7,0 atm dan bersuhu 77 0C. Setelah diselidiki, ternyata pada tangki tersebut terjadi kebocoran sehingga memungkinkan gas nitrogen tersebut lolos keluar. Ketika tangki tersebut berada pada suhu 27 0C dan tekanan 3 atm, perbandingan massa nitrogen yang lolos keluar dengan massa mula-mula adalah …. (1 atm =  105 Pa). 

  1. 1 : 2

  2. 1 : 3

  3. 1 : 4

  4. 1 : 5

  5. 1 : 8

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

15

:

30

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Persamaan umum gas ideal diberikan oleh : Jika kita ambil perbandingan keadaan sebelum bocor dan setelah kebocoran terjadi, maka : Dengan n = m / Mr dan V 1 = V 2n maka : m 2 merupakan massa gas yang tersisa sehingga massa gas yang keluar, yaitu : Maka perbandingan massa yang lolos dengan massa mula-mula, yaitu :

Persamaan umum gas ideal diberikan oleh :

P V equals n R T space R equals fraction numerator P V over denominator n T end fraction

Jika kita ambil perbandingan keadaan sebelum bocor dan setelah kebocoran terjadi, maka :

fraction numerator P subscript 1 V subscript 1 over denominator n subscript 1 T subscript 1 end fraction equals fraction numerator P subscript 2 V subscript 2 over denominator n subscript 2 T subscript 2 end fraction

Dengan n=m/Mr dan V1=V2n  maka :

fraction numerator P subscript 1 V subscript 1 over denominator begin display style fraction numerator m subscript 1 over denominator M r end fraction T subscript 1 end style end fraction equals fraction numerator begin display style P subscript 2 V subscript 2 end style over denominator begin display style fraction numerator m subscript 2 over denominator M r end fraction T subscript 2 end style end fraction fraction numerator P subscript 1 over denominator m subscript 1 T subscript 1 end fraction equals fraction numerator begin display style P subscript 2 end style over denominator begin display style m subscript 2 T subscript 2 end style end fraction fraction numerator 7 over denominator 40 space space left parenthesis 77 plus 273 right parenthesis end fraction equals fraction numerator 3 over denominator m subscript 2 left parenthesis 27 plus 273 right parenthesis end fraction fraction numerator begin display style 7 end style over denominator begin display style 40 space space left parenthesis 350 right parenthesis end style end fraction equals fraction numerator begin display style 3 end style over denominator begin display style m subscript 2 left parenthesis 300 right parenthesis end style end fraction m subscript 2 equals 20 space k g

m2 merupakan massa gas yang tersisa sehingga massa gas yang keluar, yaitu :

capital delta m equals 40 minus 20 equals 20 space k g

Maka perbandingan massa yang lolos dengan massa mula-mula, yaitu :

fraction numerator capital delta m over denominator m subscript 1 end fraction equals 1 half

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Luthfiah Zahra

Makasih ❤️

Varissa Ramadhani

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Elisyatun Nur Fatimah

Pembahasan terpotong

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah tangki bervolume 3.000 cm 3 berisi gas oksigen pada suhu 20 0 C dan tekanan relatif pada alat 25 atm. Jika massa molar oksigen 32 kg/kmol, tekanan udara luar 1 atm, maka massa oksigen di dalam ...

15

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia