Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah sumber bunyi dengan frekuensi 120 Hz memancarkan gelombang yang menempuh 6.000 m dalam waktu 10 s. Panjang gelombang sumber bunyi tersebut adalah ...

Sebuah sumber bunyi dengan frekuensi 120 Hz memancarkan gelombang yang menempuh 6.000 m dalam waktu 10 s. Panjang gelombang sumber bunyi tersebut adalah ...space 

  1. 0,5 mspace 

  2. 5 mspace 

  3. 50 mspace 

  4. 100 mspace 

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

maka jawaban yang tepat adalah B.

maka jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Diketahui : f = 120 Hz s = 6000 m t = 10 s Ditanya : λ = ? Pembahasan : Soal diatas dapat diselesaikan dengan mencari cepat rambat gelombang terlebih dahulu. v = t s ​ = 10 6000 ​ = 600 m / s Langkah selanjutnya gunakanhubungan cepat rambat gelombang, dengan frekuensi dan panjang gelombang. λ = f v ​ = 120 600 ​ = 5 m Dengan demikian, maka panjang gelombang bunyi adalah 5 m. Oleh karena itu, maka jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui :

 

Ditanya :

 

Pembahasan :

Soal diatas dapat diselesaikan dengan mencari cepat rambat gelombang terlebih dahulu.

 

Langkah selanjutnya gunakan hubungan cepat rambat gelombang, dengan frekuensi dan panjang gelombang.

 

Dengan demikian, maka panjang gelombang bunyi adalah 5 m.

Oleh karena itu, maka jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Brandon Santoso Chen

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah alat musik menghasilkan getaran yang frekuensinya 4.400 Hz. Jika cepat rambat gelombang bunyi di udara 330 m/s, panjang gelombang bunyi tersebut adalah ....

12

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia