Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah skripsi ilmiah berjudul "Dampak pemberian nikotin kadar tinggi terhadap tekanan darah mencit ( Mus musculus )." Dua cabang biologi yang harus diperdalam untuk melakukan penelitian tersebut yaitu ....

Sebuah skripsi ilmiah berjudul "Dampak pemberian nikotin kadar tinggi terhadap tekanan darah mencit (Mus musculus)." Dua cabang biologi yang harus diperdalam untuk melakukan penelitian tersebut yaitu ....undefined 

  1. ekologi dan bioteknologiundefined

  2. bioteknologi dan genetikaundefined

  3. sitologi dan malakologiundefined

  4. andrologi dan anatomiundefined

  5. fisiologi dan sitologiundefined 

Iklan

R. Anissa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.space

Iklan

Pembahasan

Dua cabang ilmu Biologi yang harus diperdalam untuk melakukan penelitian skripsi tersebut yaitu fisiologi dan sitologi. Fisiologi atau disebut ilmu faal adalah cabang ilmu Biologi yang mempelajari fungsi kerja alat-alat tubuh. Ilmu fisiologi dibutuhkan karena skripsi tersebut membahas mengenai salah satu sistem kehidupan pada hewan (mencit) yaitu sistem peredaran darah. Sementara itu, sitologi juga butuh untuk diperdalam karena sitologi adalah cabang ilmu Biologi yang mempelajari tentang sel. Sel memegang peranan penting dalam tubuh, misalnya saja untuk mengatur sistem peredaran darah. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Dua cabang ilmu Biologi yang harus diperdalam untuk melakukan penelitian skripsi tersebut yaitu fisiologi dan sitologi. Fisiologi atau disebut ilmu faal adalah cabang ilmu Biologi yang mempelajari fungsi kerja alat-alat tubuh. Ilmu fisiologi dibutuhkan karena skripsi tersebut membahas mengenai salah satu sistem kehidupan pada hewan (mencit) yaitu sistem peredaran darah. Sementara itu, sitologi juga butuh untuk diperdalam karena sitologi adalah cabang ilmu Biologi yang mempelajari tentang sel. Sel memegang peranan penting dalam tubuh, misalnya saja untuk mengatur sistem peredaran darah.undefined 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

101

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Cabang biologi yang mempelajari tingkat organisasi sel, jaringan, organ, dan sistem organ secara berurutan adalah ....

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia