Iklan

Pertanyaan

Sebuah sinar memiliki panjang gelombang sebesar 0,03 A, tentukan besar frekuensi sinar tersebut dan termasuk ke dalam spektrum apakah sinar tersebut ?

Sebuah sinar memiliki panjang gelombang sebesar 0,03 A, tentukan besar frekuensi sinar tersebut dan termasuk ke dalam spektrum apakah sinar tersebut ?

  1. 1018 Hz ; sinar X

  2. 1018 Hz ; sinar gamma

  3. 1020 Hz ; sinar X

  4. 1020 Hz ; sinar gamma

  5. 1020 Hz ; sinar ultraviolet

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

51

:

02

Iklan

M. Mulyanto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Terlebih dahulu kita cari nilai frekuensi sinar tersebut untuk menentukan jenis spektrumnya.

Diketahui space colon space space straight lambda equals space 0 comma 03 space straight A space equals space 3 space straight x space 10 to the power of negative 12 end exponent space straight m space space straight c equals space 3 space straight x space 10 to the power of 8 space straight m divided by straight s space space Ditanya space colon space straight f space space dan space jenis space spektrum space gelombang space elektromagnetik space ?

Terlebih dahulu kita cari nilai frekuensi sinar tersebut untuk menentukan jenis spektrumnya.

c equals lambda space. space f f equals c over lambda f equals fraction numerator 3 space x space 10 to the power of 8 over denominator 3 space x space 10 to the power of negative 12 end exponent end fraction f equals 10 to the power of 20 space end exponent H z

S e d a n g k a n space u n t u k space sin a r space y a n g space m e m i l i k i space f r e k u e n s i space 10 to the power of 20 space H z space a d a l a h space sin a r space g a m m a comma space y a i t u space sin a r space y a n g space m e m i l i k i space f r e k u e n s i space t e r t i n g g i.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!