Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sebuah peluru ditembakkan dengan kecepatanawal 40 m/s dan sudut elevasi 37° ( tan 37° = 4 3 ​ ).Jika massa peluru 0,01 kg, maka usaha oleh gayagravitasi pada peluru, sejak ditembakkan sampaijatuh ke tanah kembali sebesar ( g = 9,8 m/detik 2 ) adalah .... (SPMB 2003)

Sebuah peluru ditembakkan dengan kecepatan awal 40 m/s dan sudut elevasi 37° ( tan 37° = ). Jika massa peluru 0,01 kg, maka usaha oleh gaya gravitasi pada peluru, sejak ditembakkan sampai jatuh ke tanah kembali sebesar (g = 9,8 m/detik2) adalah ....

(SPMB 2003)

  1. 100 Joule space space 

  2. 40 Joulespace space 

  3. 20 Joulespace space 

  4. 10 Joulespace space 

  5. 0 Joulespace space 

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah E.

jawaban yang benar adalah E.

Iklan

Pembahasan

Diketahui: v 0 ​ θ m g ​ = = = = ​ 40 s m ​ 3 7 o , tan ( 3 7 o ) = 4 3 ​ 0 , 01 kg 9 , 8 s 2 m ​ ​ Ditanya: W oleh gaya gravitasi ? Jawab: Persamaan Usaha ( W ) W = F × S dimana: F = gaya (N) S = perpindahan (m) Usaha oleh gaya gravitasi pada peluru, sejak ditembakkan sampai kembali jatuh ke tanah adalah nol karena tidak ada perpindahan peluru pada posisi ditembakkan dengan posisi kembali jatuh ke tanah. Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Diketahui:

Ditanya: 

Jawab: 

Persamaan Usaha (W)

dimana:

= gaya (N)

= perpindahan (m)

Usaha oleh gaya gravitasi pada peluru, sejak ditembakkan sampai kembali jatuh ke tanah adalah nol karena tidak ada perpindahan peluru pada posisi ditembakkan dengan posisi kembali jatuh ke tanah.

Jadi, jawaban yang benar adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebuah benda bermassa 0,10 kg jatuh bebas vertikal dari ketinggian 2 m ke hamparan pasir. Jika benda itu masuk sedalam 2 cm ke dalam pasir sebelum berhenti, besar gaya rata-rata yang dilakukan pasir a...

3

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia